Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

DPRD dan Pemkab Lingga akan Tanyakan ke Pemerintah Pusat Soal Pencabutan Dua Perda

24-06-2016 | 17:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Daiklingga - Dua peraturan daerah yang diterbitkan oleh Pemerintah Kabupaten Lingga setelah disahkan oleh DPRD Kabupaten Lingga masuk dalam perda yang dicabut oleh Presiden Jokowi melalui Kemendagri. Keduanya adalah Perda tentang Pajak Daerah tahun 2010 dan Perda tentang Tower Telekomunikasi tahun 2015 yang baru disahkan setahun yang lalu.

Apa Iya Kader PKS Solid Lihat Fahri Hamzah Dipecat, karena Persoalan Sepele

24-06-2016 | 14:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta -Politisi PKS Mahfuz Sidik menyatakan makin miris terhadap sikap Almuzzamil Yusuf, koleganya di PKS yang duduk sebagai Wakil Ketua Komisi II DPR yang membidangi pemerintahan dan otonomi daerah dalam menanggapi masalah pemecatan Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah.

Pemerintah Ragukan Kemampuan Desa dalam Mengelola Keuangan

23-06-2016 | 11:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dalam rangka menjalankan dan mendukung cita-cita yang terkandung dalam Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (UU Desa), khususnya dalam mendorong adanya kebijakan tata kelola desa yang baik, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menyelanggarakan Training of Trainer (ToT) atau Pelatihan Aparatur Desa sebagai Pelaksana Pembangunan Nasional.

Ini Jurus Jitu Kumpulkan KTP Dukungan Ala Teman Ahok

22-06-2016 | 16:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ada jurus jitu bagi para calon kepala daerah dari jalur independen untuk dapat mengumpulkan sejuta KTP dukungan. Caranya? Ikuti langkah-langkah Teman Ahok seperti yang diungkapkan sejumlah eks relawan Teman Ahok pada konferensi pers di Kafe 2 Nyonya, Jl Cikini Raya, Jakarta Pusat, Rabu (22/6/2016).

 

Dari Ocehan Al Muzzamil Diketahui, Fahri sejak Awal Memang Ingin Disingkirkan

22-06-2016 | 14:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Semakin nyata bahwa sejak awal Ketua DPP Partai Keadilan Sejahteran (PKS) bidang Polhukam Al Muzammil Yusuf memang berniat menyingkirkan Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah yang juga Anggota Ahli PKS.

Nah, Inilah 25 Perda di Kepri yang Dibatalkan, Terbanyak Kabupaten Bintan

22-06-2016 | 12:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah melalui Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) telah membatalkan/merevisi 3.143 peraturan daerah (Perda) yang dianggap bermasalah. Dari jumlah tersebut terdapat 25 Perda Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) dan kabupaten/kota di Kepri, yang terbanyak Kabupaten Bintan yakni 6 perda yang dibatalkan.

Kemendagri Persilahkan Gugat ke MA Perda yang Dibatalkan, Ayo Cepat Gugat ...

22-06-2016 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Direktur Jenderal (Dirjen) Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Soni Sumarsono mengatakan, pemerintah daerah yang peraturan daerahnya dibatalkan oleh Kemendagri bisa menggugatnya melalui Mahkamah Agung.

Dari 3.143 Perda yang Dibatalkan, Rupanya Ada 111 Permendagri Juga Dihapus

22-06-2016 | 11:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Selain membatalkan 3.143 peraturan daerah (Perda) bermasalah, rupaya pemerintah juga membatalkan 111 Peraturan Mendagri (Permendagri) juga turut dihapus dalam 3.143 perda itu.