Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

DPD RI Janji akan Turun ke Anambas Cari Solusi Percepatan Pembangunan

20-07-2016 | 09:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Pemerintah Kabupaten Kepulauan Anambas berkunjung ke Kantor Dewan Perwakilan Daerah(DPD) RI. Rombongan Pemkab Anambas melakukan pertemuan dengan Komite II DPD RI untuk mencari solusi percepatan pembangunan di Anambas.

Komisi I DPRD Lingga Tancap Gas Kejar Target

20-07-2016 | 08:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Tidak ingin mengecewakan para pemilihnya, Komisi I DPRD Lingga, tancap gas. Mereka  mengebut penyelesaian beberapa pekerjaan yang ditargetkan komisi yang diisi para politisi muda itu. Salah satunya adalah target memperkuat pengawasan di pemerintah desa dan menjalin silaturahmi dan komunikasi dengan instansi vertikal di Kabupaten Lingga.

 

Golkar Tak Ingin Perebutan Kekuasaan Melalui Kudeta

18-07-2016 | 18:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Golkar mengutuk berbagai upaya pengambil-alihan paksa kekuasaan yang sah melalui kudeta, apalagi kalau dilakukan oleh militer.

Erdogan Menangis di Pemakaman Korban Kudeta

18-07-2016 | 09:06 WIB

BATAMTODAY.COM, Ankara - Ribuan orang di Turki, termasuk Presiden Recep Tayyip Erdogan, menghadiri pemakaman korban tewas dalam upaya kudeta pada Jumat malam. Kementerian Luar Negeri menyebut korban tewas hampir 300 orang, 1.400 lainnya luka-luka.

 

Inilah Jenderal Akin Ozturk, Pemimpin Kudeta Turki

17-07-2016 | 18:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Ankara - Enam tentara senior Turki sudah ditangkap terkait aksi kudeta militer yang berlangsung Jumat malam, termasuk Jenderal Akin Ozturk, yang pada tahun 1990-an menjabat sebagai atase militer untuk Israel. 

 

Golkar Dukung Penuh Pemerintahan Erdogan

17-07-2016 | 10:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum Partai Golkar Setya Novanto mendukung penuh pemerintahan Turki pimpinan Presiden Recep Tayyip Erdogan, setelah upaya kudeta yang dilakukan oleh seribu tentara militer negara tersebut gagal dilakukan. Setya Novanto menyayangkan kejadian tersebut.

Indonesia Ingin Hindari Perang di Laut Cina Selatan

16-07-2016 | 14:28 WIB

BATAMTODAY.COM - Indonesia akan memperkuat penjagaan keamanan wilayahnya di kawasan Laut Cina Selatan. Menhan Ryamizard Ryacudu menyatakan, sekalipun kapasitas militer akan ditingkatkan, Indonesia tidak ingin ada konflik bersenjata.

Trump Pilih Pence Sebagai Cawapresnya

16-07-2016 | 09:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Indiana - Kandidat presiden partai Republik Donald Trump telah mengumumkan bahwa Gubernur Indiana Mike Pence adalah pilihannya untuk wakil presiden, mengakhiri spekulasi selama dua minggu ini.