Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Buruh Galangan Kapal di Sagulung Tewas Tersengat Arus Listrik

14-08-2024 | 15:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kecelakaan kerja yang merenggut nyawa pekerja kembali terjadi di perusahaan galangan kapal di Batam. Kali ini, menimpa seorang pekerja di PT Karya Teknik Utama (KTU) Shipyard, Sagulung.

Bamsoet Dorong Penempatan Pekerja Migran Atasi Pengangguran di Indonesia

03-08-2024 | 08:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI ke-16 sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo (Bamsoet) menekankan pentingnya pemerintah menjadikan penempatan pekerja migran sebagai strategi nasional dalam menekan masih tingginya angka pengangguran di Indonesia.

Indonesia Dorong G20 Manfaatkan Teknologi untuk Ciptakan Ketenagakerjaan yang Inklusif

29-07-2024 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, menyatakan Pemerintah Indonesia tetap berkomitmen mendorong kemitraan negara-negara anggota G20 dalam memanfaatkan teknologi untuk menciptakan masa depan ketenagakerjaan yang inklusif, berkelanjutan, dan tangguh.

"Dengan bekerja sama, kita dapat memastikan bahwa manfaat kemajuan dapat dinikmati oleh semua orang, tanpa ada yang tertinggal," kata Menaker saat membahas teknologi sebagai sarana meningkatkan kualitas hidup manusia pada G20 Brazil, Jumat (26/7/2024).

PHK Meningkat, Muhaimin Ingatkan Pemerintah Serius Benahi Industrialisasi

07-07-2024 | 10:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI Abdul Muhaimin Iskandar (Gus Imin) menyoroti gelombang pemutusan hubungan kerja (PHK) di sejumlah sektor industri belakangan ini, terutama industri tekstil.

Tolak Tapera, Ratusan Buruh Gelar Aksi Damai di Kantor Wali Kota Batam

12-06-2024 | 11:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ratusan buruh yang tergabung dalam Koalisi Rakyat Batam menggelar aksi damai di Kantor Wali Kota, Jalan Engku Putri, Batam Center, Rabu (12/6/2024).

Aksi damai ini untuk menyuarakan penolakan terhadap Tapera (Tabungan Perumahan Rakyat). Sebab, Tapera ini dinilai meresahkan masyarakat Indonesia, khusunya buruh dan pegawai.

Dua Kali Pagelaran Job Fair di Bintan Hasilkan 1.539 Loker

04-06-2024 | 16:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Sekertaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bintan Ronny Kartika mengapresiasi atas terselenggaranya kegiatan Job Fair dan Pentas Seni SMK Negeri 1 Seri Kuala Lobam, Selasa (4/6/2024).

Kemnaker Matangkan Kerja Sama Penempatan Pekerja Migran Indonesia di Persatuan Emirat Arab

27-05-2024 | 15:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, menerima kunjungan kehormatan (courtesy call) Duta Besar RI untuk Persatuan Emirat Arab (PEA) Husin Bagis di Kantor Kemnaker, Jakarta, Rabu (22/5/2024).

Keduanya membahas tindak lanjut kerja sama penempatan Pekerja Migran Indonesia antara Kemnaker RI dengan Kementerian Sumber Daya Manusia dan Emiratisasi (MOHRE) PEA.

Kapolri Angkat Presiden KSPSI Jadi Staf Ahli

02-05-2024 | 11:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, mengangkat Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Andi Gani Nena Wea sebagai staf ahli Kapolri di bidang Ketenagakerjaan.

Hal itu disampaikan langsung oleh Jenderal Sigit saat memantau pengamanan perayaan hari buruh di Gelora Bung Karno (GBK), Rabu (1/5/2024).