Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Bantah Dicopot, Ketua DPW PPP Sumut Tolak Dukung Djarot

12-01-2018 | 17:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Medan - Ketua DPW PPP Sumut, Yulizar Parlagutan Lubis, angkat bicara terkait pencopotannya akibat menolak mendukung Djarot Saiful Hidayat-Sihar Sitorus dalam Pilgub. Dia membantah kabar tersebut dan mengklaim masih menjabat hingga kini.

SPS Gelar Penghargaan Cover Koran di Padang

11-01-2018 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Padang - Mengulang kisah sukses penyelenggaraan sejak 2010, Serikat Perusahaan Pers (SPS) Pusat kembali akan menyelenggarakan acara puncak tahunan bagi para kreator Sampul Wajah industri media cetak nasional (IPMA), majalah inggriya (INMA), pers mahasiswa (ISPRIMA), serta desain rubrik anak muda suratkabar se-Indonesia (IYRA). Tahun ini, IPMA memasuki tahun kesembilan, kemudian INMA untuk ketujuh kalinya. Sementara IYRA kelima kali dan ISPRIMA memasuki tahun ketujuh.

CEO Ceknricek.com Galang Dukungan Produksi Pesawat BJ Habibie

11-01-2018 | 17:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dukungan terhadap proyek pembuatan pesawat terbang nasional R80 mengalir deras dari warga dan keturunan Indonesia yang menetap di Jepang. CEO Ceknricek.com, Fikar Rizky Mohammad, yang turun langsung untuk menggalang dukungan di negeri sakura itu menyatakan kekagumannya pada perasaan cinta tanah air yang dimiliki diaspora Indonesia di Jepang.

Presiden Setujui Pembentukan Badan Pembinaan Ideologi Pancasila

11-01-2018 | 10:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sekretaris Kabinet Pramono Anung mengatakan, Unit Kerja Presiden Pembinaan Ideologi Pancasila (UKP-PIP) bakal berubah menjadi Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP). Dia menyatakan, pembentukan lembaga ini akan selesai selama satu pekan.

Ketum SMSI dan Menkominfo Lakukan Mitigasi Hoax Pilkada 2018

10-01-2018 | 17:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pengelola media massa berbasis internet atau media siber berkewajiban menjaga ruang redaksi sehingga terbebas dari hoax atau kabar bohong, fitnah dan ujaran kebencian khususnya dalam penyelenggaraan pilkada serentak tahun ini serta pemilu dan pilpres di tahun yang akan datang.

Mantan Kuasa Hukum Setnov Jadi Tersangka

10-01-2018 | 17:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah meningkatkan status penyelidikan menjadi penyidikan terkait obstruction of justice atau menghalang-halangi penyidikan kasus korupsi pengadaan KTP-elektronik (KTP-el) yang menjerat Ketua DPR RI nonaktif Setya Novanto. Bahkan, kuasa hukum Novanto, Fredrich Yunadi dikabarkan sudah menjadi tersangka dalam penyidikan tersebut.

Dewan Etik Tentukan Nasib Ketua MK Arief Hidayat Kamis Lusa

09-01-2018 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Nasib Arief Hidayat sebagai hakim Mahkamah Konstitusi (MK) akan ditentukan Dewan Etik MK pada Kamis mendatang (11/1).

Presiden Jokowi Tegaskan Indonesia Harus Dapat 51 Persen Saham Freeport

09-01-2018 | 16:50 WIB

BATAMTODAY.COM, NTT - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan pemerintah Indonesia harus mendapatkan saham minimal 51 persen PT Freeport Indonesia, yang mengelola tambang emas di Papua.