Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Keterlibatan Indonesia dalam Berbagai Kerjasama Bisa Perkuat Suara di Tingkat Global

17-01-2025 | 08:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Juru Bicara Kementerian Luar (Kemenlu) RI Rolliansyah Soemirat mengatakan, bahwa pemerintah Indonesia memiliki komitmen untuk mereformasi lembaga lembaga tata kelola global dan memberikan kontribusi positif dalam memperdalam kerjasama selatan-selatan.

Indonesia Gabung BRICS, Terobosan Presiden Prabowo Ciptakan Mesin Pertumbuhan Ekonomi Baru

16-01-2025 | 20:44 WIB

BATAMTODAYCOM, Jakarta - Ketua Komisi I DPR 2005-2010 berharap semua partai politik (parpol), terutama yang tergabung dalam Koalisi Merah Putih (KMP) mendukung kebijakan pemerintah masuk menjadi anggota BRICS (Brasil, Rusia, China dan Afrika Selatan) secara moral dan politik

Istana Sebut Usulan Ketua DPD RI Gunakan Dana Zakat untuk MBG, Memalukan!

16-01-2025 | 20:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Istana Kepresidenan melalui Kepala Staf Kepresidenan AM Putranto menilai usulan penggunaan dana zakat masyarakat untuk mendukung Program Makan Bergizi Gratis (MBG) tidak sesuai dengan tujuan zakat dan bahkan memalukan jika diterapkan.

Komdigi Luncurkan Katalog Prangko 2025, Tradisi Bertemu Teknologi

16-01-2025 | 16:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) meluncurkan Katalog Prangko 2025, sebuah terobosan yang mengintegrasikan teknologi modern dengan warisan budaya Indonesia.

Inovasi ini menjadikan prangko lebih dari sekadar alat pembayaran atau koleksi, tetapi sebagai medium interaktif yang menghubungkan generasi masa kini dengan nilai-nilai tradisional.

Indonesia Siap Gelar MTQ Internasional ke-4, Momentum Perkuat Diplomasi Islam Moderat

15-01-2025 | 16:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Indonesia kembali menjadi sorotan dunia dengan rencana penyelenggaraan Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) Internasional ke-4 yang akan berlangsung di Jakarta pada 28 Januari hingga 2 Februari 2025.

Acara ini akan melibatkan 60 peserta dari 38 negara, menjadikannya ajang strategis dalam memperkuat peran Indonesia sebagai pusat peradaban Islam moderat.

Indonesia Curi Perhatian di Travel Expo 2025 Norwegia, Tarian Tradisional dan Kopi Jadi Daya Tarik Utama

15-01-2025 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Indonesia sukses menarik perhatian pengunjung di pameran pariwisata terbesar Norwegia, Travel Expo 2025, yang berlangsung di NOVA Spektrum, Lillestrom, pada 10-12 Januari.

Melalui stand yang meriah dan atraksi budaya, Indonesia mempromosikan keindahan pariwisatanya sekaligus mempererat hubungan dengan wisatawan Norwegia.

Polri Buka Pendaftaran SIPSS 2025, Kesempatan Emas untuk Lulusan D4, S1 dan S2

15-01-2025 | 14:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) membuka peluang besar bagi para lulusan perguruan tinggi melalui penerimaan Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) 2025. Program ini diperuntukkan bagi lulusan D4, S1, dan S2 dari berbagai jurusan dengan akreditasi tertentu.

Layanan SKCK Online Melalui Superapps Presisi Polri Resmi Diluncurkan

15-01-2025 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kabar baik bagi masyarakat Indonesia! Kini, pengurusan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) menjadi lebih mudah dengan layanan berbasis online melalui aplikasi Superapps Presisi Polri yang telah tersedia di Google Play Store dan App Store.

Inovasi ini bertujuan untuk menghemat waktu, meningkatkan aksesibilitas, dan memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam mendapatkan layanan kepolisian.