Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Apindo Minta Pemerintah Tidak Tunduk pada Tekanan Buruh

15-11-2014 | 08:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) meminta pemerintah tidak tunduk kepada tekanan buruh atau pekerja dalam menetapkan besarnya Upah Minimum Regional (UMR)/Upah Minimum Provinsi (UMP).

Seluruh Masyarakat Diminta Jadi Anggota BPJS pada 2015

15-11-2014 | 08:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Tim Sistem Jaminan Nasional Bambang Sulastomo menegaskan, seluruh warga negara Indonesia harus menjadi anggota Badan Penyelenggaa Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan baik orang miskin maupun kaya.

KPK Tegaskan Tiga Hal dalam Rencana Aksi NKB Kehutanan

12-11-2014 | 17:13 WIB

BATAMTODAY.COM - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah melakukan evaluasi dan refleksi perkembangan perjalanan Nota Kesepakatan Bersama (NKB) Percepatan Pengukuhan Kawasan Hutan Indonesia.

Kunjungan ke Rusia dan Indonesia Mulai 2015 Bebas Visa

11-11-2014 | 18:47 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Dewan Federasi Federasi Rusia Valentina Matvienka dan rombongan bertemu Ketua DPD RI Irman Gusman di Gedung DPD RI Jakarta, Selasa (11/11/2014).  Pada kesempatan itu, Ketua DPD didampingi Wakil Ketua DPD Farouk Muhammad dan beberapa Anggota DPD RI.

KPK Evaluasi Setahun Perkembangan NKB Kehutanan

10-11-2014 | 17:47 WIB

BATAMTODAY.COM - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan evaluasi dan refleksi perkembangan perjalanan Nota Kesepakatan Bersama (NKB) Percepatan Pengukuhan Kawasan Hutan Indonesia dalam kegiatan Semiloka di Hotel Mercure, Ancol, Jakarta pada Senin-Rabu, 10-12 November 2014.

DPD RI Kutuk Israel Atas Aksi Penembakan di Masjidil Aqsa

06-11-2014 | 19:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPD RI Farouk Muhammad menegaskan DPD RI mengutuk penembakan yang terjadi terhadap warga Palestina yang sedang beribadah di Masjidil Aqsha, pada Selasa (4/11) lalu, sehingga mengakibatkan puluhan rakyat yang tidak berdosa menderita luka-luka. Apalagi sampai melakukan penutupan masjid oleh pemerintahan Benjamin Netanyahu.
 

Pembangunan Kantor Pemerintah Disetop Selama Lima Tahun

05-11-2014 | 14:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pembangunan pemerintah akan dihentikan dalam lima tahun ke depan, baik di pusat maupun di daerah. Pemerintah akan mengeluarkan moratorium agar tidak ada pembangunan kantor pemerintah tersebut, bahkan kementerian baru pun harus mencari kantor yang ada.

DPR Harus Jadi Contoh Lembaga Negara yang Baik dengan Patuhi Putusan MK

05-11-2014 | 06:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua DPD RI Irman Gusman menyatakan bahwa DPR RI sebagai lembaga negara harus menjadi contoh yang baik bagi perekembangan hukum tatanegara di Indonesia dengan cara mematuhi setiap keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) dengan tidak membuat aturan baru yang bertentangan dengan keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) sebelumnya.