-->
Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

51 Negara Terapkan Protokol Nagoya

22-07-2014 | 10:32 WIB

BATAMTODAY.COM - SEBANYAK 51 negara, termasuk Indonesia, telah meratifikasi konvensi atas keanekaragaman hayati. Ratifikasi dari Protokol Nagoya ini menjadi pintu guna meraih Target Keanekaragaman Hayati Aichi (Aichi Biodiversity Target) yang menyeru kesetaraan akses dan manfaat atas sumber daya genetis -termasuk pengetahuan atau kearifan lokal, yang konsisten dengan regulasi nasional.

McDonald's, KFC dan Pizza Hut di Cina Diduga Jual Daging Busuk

22-07-2014 | 08:48 WIB

BATAMTODAY.COM - RESTORAN-restoran besar seperti McDonald's, KFC dan Pizza Hut digoyang skandal makanan di Cina. Pasalnya salah satu pemasok terbesar diduga kuat mencampurkan daging busuk dalam produk daging olahan.

Warga Resah, Kapal Pengangkut Slug Oil Sudah Lama Bersandar di Punggur

21-07-2014 | 16:30 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Warga Punggur Dalam, Kecamatan Nongsa, mencemaskan kapal berbendera Indonesia yang disandarkan di pelabuhan sekitar. Diduga, kapal itu mengangkut limbah berupa slug oil dari Singapura.

ILO Ajak Dunia Ciptakan Lapangan Kerja yang Ramah Lingkungan

21-07-2014 | 10:27 WIB

BATAMTODAY.COM - PELESTARIAN lingkungan dan membuka lapangan kerja baru bisa seiring sejalan. Kebijakan pembangunan yang berkelanjutan diperlukan guna menjamin terciptanya lapangan kerja yang tidak merusak lingkungan.

30 Persen Hutan Hujan Kalimantan Musnah Sejak 1973

19-07-2014 | 09:35 WIB

BATAMTODAY.COM - LEBIH dari 30 persen dari hutan hujan di Kalimantan (Borneo) telah hancur selama empat puluh tahun terakhir karena kebakaran, industri penebangan, dan penyebaran perkebunan. Demikian temuan studi baru yang menyediakan analisis yang paling komprehensif dari tutupan hutan di pulau itu sampai saat ini.

Rendahnya Political Will Pemerintah Perburuk Deforestasi di Indonesia

18-07-2014 | 08:43 WIB

BATAMTODAY.COM - DALAM satu dekade terakhir, Indonesia melewati pertumbuhan ekonomi yang kuat, yang dilansirkan mengangkat jutaan orang keluar dari kemiskinan. Namun kisah pertumbuhan negeri mempunyai sisi negatif: pengawahutanan yang pesat.

BMKG Ramalkan Cuaca di Karimun Jelang Lebaran Normal

17-07-2014 | 08:37 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Karimun memprediksi, cuaca laut dan udara jelang Hari Raya Idul Fitri 1435 H tahun 2014 nanti normal. Kendati normal namun tetap harus diwaspadai.

Pos Jaga Polhut Nyaris Selalu Kosong, Hutan Lindung di Lingga Ditebangi dan Ditambangi

16-07-2014 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Wilayah hutan lindung di Kabupaten Lingga saat ini disinyalir telah menjadi tempat aktivitas penambangan dan penebangan liar. Petugas Polisi Kehutanan (Polhut) nyaris tak pernah berjaga di pos-pos jaga di kawasan hutan lindung itu.