Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Sakit Hati Dimaki Mengambil Uang Rp20 Ribu jadi Alasan Pelaku Bunuh Korban

22-11-2016 | 20:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pelaku pembunuhan terhadap Amri (41), di warung pinggir jalan dekat Mako Satpolair, Batuampar, diketahui berinisial AM (45). Dari pemeriksaan, insiden tersebut terjadi karena pelaku sakit hati terhadap korban.

Polair Mabes Polri Tangkap 16 Ton Gula Pasir Selundupan dari Singapura

22-11-2016 | 19:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kapal patroli Polisi Perairan (Polair) Mabes Polri KP Antasena-7006 mengamankan kapal KM Sukses Abadi yang mengangkut 16 ton gula pasir tanpa dokumen.

Imigrasi Tanjunguban Deportasi Empat WNA asal Malaysia dan China

22-11-2016 | 19:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Kantor Imigrasi kelas II Tanjunguban, mendeportasi empat WN Asing yang ditangkap saat melakukan aktivitas pekerjaan di Resort Club Med Lagoi beberapa waktu lalu, melalui Terminal Pelabuhan  Internasional Bandar Bentan Telani (BBT) Lagoi dengan menggunakan kapal Wan Seri Beni, Selasa (22/11/2016).

Gegara Menyuruh Pegang Anunya, Kakek Cabul Ini Disidangkan

22-11-2016 | 19:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kidin alias Udin, terdakwa cabul terhadap korban mawar (12) yang masih dibawah umur harus merasakan duduk kursi persakitan dengan agenda pembacaan dakwaan oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Gustian Juanda Putra SH di Pengadilan Negeri Tanjungpinang, Selasa (22/11/2016). 

Akibat Tambang Pasir, Lingkungan Rusak dan Luas Daratan Bintan Berkurang

22-11-2016 | 19:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Selain berdampak pada pencemaran lingkungan yang menyebabkan perubahan bentang alam, sedimentasi akibat erosi, serta dapat mempengaruhi kawasan pesisir (jika dilakukan di pesisir pantai-red), aktivitas tambang pasir darat yang dilakukan secara ilegal di Bintan, ternyata juga mengurangi luas daratan Bintan.

Diduga Setor Upeti, Ahang Temui Kasi TPUL Pidum Kejati Kepri

22-11-2016 | 18:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Diduga setorkan sejumlah suap, pengusaha dan sekaligus saksi kasus pelayaran kapal penyeludup KM Karisma Indah, Arifin alias Ahang, menemui Kepala Seksi Tindak Pidana Umum dan Lainnya (TPUL) di Asisten Pidana Umum (Aspidum) Kejati Kepri, Doddy Thamrin SH, di ruang kerjanya, Selasa (22/11/2016) sekitar pukul 15.00 Wib.

Tiga Pelaku Curanmor Ditangkap Polsek Sagulung Bersama 7 Sepeda Motor

22-11-2016 | 18:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tiga pelaku pencurian sepeda motor yang sudah beraksi puluhan kali di Batam, berhasil ditangkap anggota buser Polsek Sagulung baru-baru ini dari tempat berbeda, dan mengamankan tujuh sepeda motor berbagai merk.

Proyek Pembangunan RSUD Tarempa Ternyata Penunjukan Langsung

22-11-2016 | 18:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tarempa - Ketau Kelompok Kerja (Pokja) Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Kepulauan Anambas, Hatta, mengakui proyek pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dengan pagu Rp10 miliar gagal lelang, hingga akhirnya dilakukan Penunjukan Langsung (PL).