Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Ibu Ini Jatuh Pingsan Tolak Penggusuran Lahan Tanjunguma

17-01-2017 | 11:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Sejumlah warga berteriak histeris sebagai bentuk protes terhadap penggusuran yang dilakukan Tim Terpadu Kota Batam di Tanjunguma, Kecamatan Lubukbaja. Bahkan, seorang ibu sampai jatuh pingsan saat melakukan penolakan penggusuran tersebut.

Tahanan Kabur Berhasil Dibekuk, Ini Penjelasan Kapolres Tanjungpinang

17-01-2017 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Samsuardi, terdakwa narkotika yang kabur dari mobil tahana‎n Kejaksaan Negeri Tanjungpinang ternyata bersembunyi di rumah saudaranya, lokasi Pulau Pucung, Kabupaten Bintan (sebelumnya ditulis daerah Kawal).

Perlawanan Warga Dibubarkan Paksa dengan Gas Air Mata

17-01-2017 | 11:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Perlawanan warga dalam penggusuran ratusan rumah liar (Ruli) di atas lahan seluas 3 hektar di Tanjunguma, akhirnya terhenti. Warga yang menghadang tim terpadu denga membakar ban bekas dan melempari petugas dengan batu, terpaksa harus mundur setelah ditembak dengan gas air mata.

Samsuardi Berhasil Dibekuk Polisi di Rumah Saudaranya

17-01-2017 | 10:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Samsuardi (26), terdakwa narkotika yang kabur dari bus tahanan Kejaksaan Negeri Tanjungpinang saat mengantar ke Rutan usai menjalani persidangan, berhasil dibekuk Satreskrim Polres Tanjungpinang, Selasa(17/1/2017) sekira pukul 06.30 WIB.

Penggusuran di Tanjunguma Ricuh, Polisi Tembakkan Gas Air Mata

17-01-2017 | 10:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Penggusuran ratusan rumah liar yang berdiri di atas lahan seluas 3 hektar di Tanjunguma, Lubukbaja, Batam, Selasa (17/1/2017), akhirnya ricuh. Warga yang tinggal di lahan tersebut melakukan perlawanan sengit.

Ini Penjelasan Kajari Tanjungpinang Terkait Kaburnya Seorang Tahanan

17-01-2017 | 10:38 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Tanjungpinang, Herry Ahmad Pribari SH akhirnya memberikan penjelasan terkait kaburnya seorang tahanan saat akan diantar ke Rutan dari Pengadilan. Ia membenarkan, terdakwa Samsuardi kabur dengan bantuan orang lain dan telah direncanakan sebelumnya.

Penggusuran di Tanjunguma, Warga Hadang Tim Terpadu

17-01-2017 | 09:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pergerakan Tim terpadu untuk melakukan penggusuran ratusan rumah liar di atas lahan di depan Puskesmas Tanjunguma, Selasa (17/1/2017) pagi ini, mendapat perlawanan dari warga.

Ada Perlawanan, Asap Hitam Pengepul Dari Lokasi Penggusuran Lahan Tanjunguma

17-01-2017 | 09:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tim Terpadu yang tergabung dari Polri, TNI, Satpol PP, Ditpam serta instansi terkait lainnya, melakukan penggusuran lahan seluas 3 hektar di depas Puskeskmas Tanjunguma, Selasa (17/1/2017) pagi.