Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Mantan Kasi Datun Kejari Batam Salah Gunakan Kepercayaan Pemko Batam

01-02-2018 | 18:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sidang lanjutan dugaan korupsi pencucian uang dana penyelenggaraan Asuransi Kesehatan (Askes) Tunjangan Hari Tua (JHT) PNS dan Tenaga Harian Lepas (THL) Pemko Batam di PT Bumi Asih Jaya (BAJ) dengan agenda mendengarkan keterangan saksi Kabag Hukum Pemko Batam, Demi Asfivnul di Pengadilan Negeri Tindak Pidana Korupsi Tanjungpinang, Kamis(31/2/2018).

Simpan Sabu di Celana Dalam, Pria Ini Dituntut 10 Tahun Penjara

01-02-2018 | 18:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Hendra Sendri terdakwa kurir narkoba jenis sabu 145,11 gram dari Malaysia di tuntut 10 tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Zaldi Akri SH di Pengadilan Negeri Tanjungpinang, Kamis (2/2/2018)

Satnarkoba Polresta Barelang Dalami Tangkapan 1,4 Kg Sabu di Bandara Hang Nadim

01-02-2018 | 16:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polresta Barelang saat ini masih melalukan pendalaman dan pengembangan kasus kepemilikan sabu 1.434 gram atau 1,4 kilogram sabu dengan tiga tersangka penumpang Lion Air tujuan Bali pada Rabu (31/1/2018) lalu di Bandara Hang Nadim Batam.

Sembunyikan Sabu di Sepatu, Tiga Penumpang Tujuan Bali Ditangkap Petugas Bandara Hang Nadim

01-02-2018 | 15:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Petugas Bea Cukai bersama Avsec Bandara Hang Nadim kembali berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jenis sabu.

Polresta Barelang Tangkap Bandar Judi Bola Online di Batam

01-02-2018 | 12:51 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Jajaran Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Barelang berhasil mengungkap jaringan judi bola online.

Polda Kepri Gerebek Gudang Handpone PT Budi Jasa di Sekupang

01-02-2018 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polda Kepri menemukan sebanyak 3.066 unit handpone berbagai merek di gudang milik PT. Budi Jasa di Jalan Re Martadinata, Komplek Andi Jaya Blok A nomor 10, Kecamatan Sekupang pada Selasa (30/1/2018) kemarin.

Prediksi Peneliti, Perluasan Pasal Zina Bisa Pidana Nikah Siri dan Poligami

01-02-2018 | 10:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Peneliti Institute for Criminal Justice Reform (ICJR), Ajeng Gandini, berpendapat bahwa perluasan Pasal Zina dalam Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RKUHP) berpotensi menimbulkan overkrimininalisasi.

Coastal Area Ujung Dijadikan Pasangan Muda-Mudi Lokasi Mesum

01-02-2018 | 09:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Jalan Coastal Area ujung sering dijadikan lokasi mojok para remaja, terutama di malam-malam jelang hari libur. Banyaknya pasangan remaja duduk berduan di pinggir jalan tersebut akibat tidak adanya penerangan lampu jalan.