Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Wujudkan Pendidikan Berkualitas Tanpa Kekerasan Lewat Permendikbudristek PPKSP

26-08-2023 | 10:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menerbitkan Peraturan Menteri (Permendikbudristek) nomor 46 tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan (PPKSP).

Siswa Indonesia Raih Lima Medali dan Dua Penghargaan di Ajang IOAA Tahun 2023

24-08-2023 | 13:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tangerang - Masih dalam suasana Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Republik Indonesia, siswa Indonesia kembali meraih prestasi membanggakan di ajang bergengsi tingkat internasional.

Elyza Riani Buka Senam Ceria dan Lomba Mewarnai Guru TK dan PUAD Toapaya

24-08-2023 | 13:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Bintan, Elyza Riani, mewakili Bunda PAUD Bintan membuka Senam Ceria dan Lomba Mewarnai Antar Guru TK/PAUD di Bumdes Desa Toapaya Selatan, Kecamatan Toapaya, Kamis (24/8/2023).

Elyza Riani menyampaikan, kegiatan ini adalah bagian dari peningkatan kualitas para guru TK/PAUD. Sebab, para guru juga perlu untuk meningkatkan kompetensi, khususnya dalam mewarnai, agar ke depannya para guru bisa mengimplementasikan kepada murid-muridnya.

Acer Indonesia Dorong Kualitas Dunia Pendidikan Melalui Transformasi Teknologi Sekolah

23-08-2023 | 19:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Surabaya - Untuk mewujudkan komitmen perusahaan yang peduli terhadap dunia pendidikan, Acer Indonesia pada Rabu (23/8/2023) meluncurkan Acer Smart School Awards (ASSA) 2023 bersamaan dengan penyelenggaraan Acer Edu Tech 2023 di Surabaya.

Dandim Lamongan Tanamkan Jiwa Nasionalisme dan Patriotisme ke Pelajar Ponpes

22-08-2023 | 11:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Lamongan - Dandim 0812/Lamongan, Letkol Arm Ketut Wira Purbawan memimpin berlangsungnya upacara rutin hari Senin yang digelar di Ponpes Roudlotul Muta'abidin, Kecamatan Solokuro, Senin (21/08/2023) pagi.

Kegiatan bertajuk 'Senin Berkibar' itu juga diwarnai dengan adanya beberapa pesan yang disampaikan langsung Dandim.

Pemerintah dan Investor Jangan Abaikan Nasib Ratusan Pelajar di Pulau Rempang

22-08-2023 | 10:57 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pengembangan Pulau Rempang menjadi kawasan industri akan berdampak terhadap kehidupan masyarakat maupun aset pemerintah dan swasta yang ada di sana.

Dampak Pembangunan Pulau Rempang, Disdik Batam Segera Relokasi Sejumlah Gedung Sekolah

18-08-2023 | 17:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Salah satu dampak dari pengembangan pulau Rempang, Kecamatan Galang, Kota Batam, melalui mega proyek Eco City, Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Batam segera merelokasi sejumlah sekolah yang ada di kawasan terdampak.

Rachmat Gobel Ingatkan Pentingnya Pendidikan Budi Pekerti dan Keteladanan Pemimpin

18-08-2023 | 15:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI Bidang Korinbang Rachmat Gobel mengingatkan tentang pentingnya pendidikan budi pekerti dan keteladanan para pemimpin. Sebab ketangguhan suatu bangsa ditentukan oleh seberapa kuat dan seberapa dalam akar budaya kita.