Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Disdik Kepri Raih Apresiasi Cerdas Berkarakter Tahun 2023 dari Kemendikbudristek

18-12-2023 | 13:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Kepulauan Riau mendapat penghargaan berupa Apresiasi Cerdas Berkarakter pada puncak rangkaian kegiatan Pekan untuk Sahabat Karakter (Pusaka) Tahun 2023 yang digelar di Plaza Insan Berprestasi, Gedung A Lantai 1, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek), Sabtu (16/12/2023).

Dorong Keberlanjutan Transformasi Digital Pendidikan Indonesia, Acer Hadirkan Acer Edu Summit 2023

13-12-2023 | 20:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sebagai partner teknologi dunia pendidikan yang memiliki komitmen tinggi dan peduli terhadap kemajuan pendidikan di Indonesia, Acer Indonesia pada Selasa (12/12/2023) kembali menyelenggarakan Acer Edu Summit 2023.

Mengangkat tema 'Education Outlook 2024: Keberlanjutan Transformasi Digital pada Lanskap Pendidikan Indonesia', Acer mendorong peran sekolah dan guru dalam menghadapi tantangan transformasi global dengan langkah keberlanjutan yang proaktif terhadap dinamika perubahan.

Kunjungi SLBN Karimun, Pengurus Jalasenastri Lanal Berikan Bantuan Sosial

13-12-2023 | 17:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Ketua Jalasenastri Lanal Cabang 6 Korcab IV DJA I, Ny Julie Andro beserta pengurus kunjungan kerja ke SLBN Karimun di Jalan Bhakti Griya Sidorejo Indah, nomor 1, Kelurahan Lubuk Semut pada Selasa (12/12/2023).

Selain kunjungan kerja, Pengurus Jalasenastri Lanal Karimun juga memberikan bantuan sosial kepada siswa siswa SLBN tersebut.

Beasiswa S2 dan S3 Fulbright 2024 Resmi Dibuka, Ini Syaratnya

13-12-2023 | 13:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pendaftaran beasiswa Fulbright 2024 untuk studi S2 dan S3 masih dibuka. Pendaftaran akan ditutup pada 15 Februari 2024.

Peringkat Indonesia pada PISA 2022 Naik 5-6 Posisi Dibanding 2018

06-12-2023 | 12:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) merilis hasil studi PISA 2022 pada Selasa (5/12/2023).

Hasil PISA 2022 menunjukkan peringkat hasil belajar literasi Indonesia naik 5 sampai 6 posisi dibanding PISA 2018. Peningkatan ini merupakan capaian paling tinggi secara peringkat (persentil) sepanjang sejarah Indonesia mengikuti PISA.

Enam Siswa SMP Wakili Indonesia pada Ajang Olimpiade Sains Internasional di Thailand

06-12-2023 | 11:13 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sebanyak enam siswa jenjang SMP saat ini tengah berkompetisi di ajang The 20th International Junior Science Olympiad (IJSO) yang berlangsung di Bangkok, Thailand pada 1 - 10 Desember 2023.

Para siswa yang mewakili Indonesia di ajang talenta internasional tersebut, merupakan pemenang ajang talenta Olimpiade Sains Nasional (OSN) yang telah mengikuti pembinaan dan seleksi dari Pusat Prestasi Nasional (Puspresnas), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek).

Dongkrak Semangat Belajar Siswa, Danramil Sugio Beri Kado Sepatu

04-12-2023 | 18:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Lamongan - Suasana MI Tarbiyatul Islamiyah pada Senin (4/12/2023) nampak berbeda dari biasanya. Pasalnya, di lokasi itu Danramil Sugio, Kapten Cku Yanto Budi Utomo memberikan sepasang sepatu pada salah satu pelajar di MI tersebut.

Dewi Ansar Dorong SMKN di Kepri Terapkan BLUD

02-12-2023 | 18:21 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ketua TP-PKK Kepulauan Riau yang juga Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Kepri, Dewi Kumalasari Ansar, menghadiri Bimbingan Teknis Pengelolaan BLUD yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan Kepri di Golden View Hotel, Batam, Jumat (1/12/2023).