September 2018, 12 Cakim Jalani Proses Magang di PN Tanjungpinang

09-08-2018 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 12 Calon Hakim (Cakim) akan melaksanakan magang di Pengadilam Negeri (PN) Tanjungpianng.

Pemerintah Harapkan IPSI Ciptakan Atlet Silat Berprestasi dari Kepri

09-08-2018 | 18:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Provinsi Kepri mengharapkan Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kepri dapat mencetak dan menciptakan atlet silat berprestasi membawa dan mengharumkan daerah dan Indonesia di kancah internasional.

Nurdin Sebut Pemerintah akan Pacu Pertumbuhan Investasi Daerah dan Lapangan Kerja

09-08-2018 | 18:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Nurdin Basirun menegaskan pemerintah akan terus berupaya melakukan terobosan-terobosan untuk meningkatkan perekonomian Kepri.

PT Megatama Batu Karang Indonesia Dirikan Pabrik Rokok di Tanjungpinang

09-08-2018 | 18:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepri Nurdin Basirun meletakkan batu pertama pembangunan pabrik rokok PT Megatama Batu Karang Indonesia di Kawasan FTZ Dompak, Kota Tanjungpinang, Kamis (9/8/2018).

Pengamat Nilai Tahun Politik Pengaruhi Defisit APBD Kepri

09-08-2018 | 16:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pengamat politik dan pemerintahan Provinsi Kepulaian Riau, Endri Sanopaka menilai tahun politik sekarang ini berpotensi menambah lebarnya defisit APBD Kepri Tahun Anggaran (TA) 2018. Ia berharap pelaksanaan APBD tahun ini tidak menimbulkan tunda bayar kepada pihak ketiga.