DLM Politeknik Negeri Batam Studi Banding ke Komisi I DPRD Kepri

29-09-2018 | 16:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Belasan Mahasiswa dari Dewan Legislatif Mahasiswa (DLM) Politeknik Negeri Batam, melakukan kegiatan studi banding ke DPRD Provinsi Kepulauan Riau, mereka diterima langsung Komisi I DPRD Kepri, Dompak, Jumat (28/9/2018).

Ketua PT Pekanbaru Ingatkan Hakim Jangan Melacurkan Profesi Demi Suap

29-09-2018 | 09:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Jual beli putusan di pengadilan masih marak terjadi akibat adanya oknum hakim yang mau melacurkan profesinya demi suap. Seperti yang terjadi baru-baru ini di PN Medan. Ini menjadi tantangan tersendiri bagi Mahkamah Agung (MA) untuk melakukan pembenahan.

Pembentukan Pengadilan Tinggi di Kepri Tergantung Dukungan Pemda

29-09-2018 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Ketua Pengadilan Tinggi Pekanbaru, Riau, Adam Hidayat Abu Atiek mengatakan, pembentukan Pengadilan Tinggi (PT) di Provinsi Kepulaun Riau merupkan wewenang dan kebijakan Mahkamah Agung (MA).

Satlantas Tanjungpinang Raih Juara 3 Lomba Penilaian KTL se-Indonesia

29-09-2018 | 09:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Tanjungpinang meraih penghargaan dari Korlantas Polri sebagai juara 3 lomba penilaian Kawasan Tertib Lalu lintas (KTL) tahun 2018 kategori Polda type A se-Indonesia.

Darmin dan Burhanudin Nur Gantikan Syarifah serta Afrizal Dahlan di DPRD Kepri

29-09-2018 | 09:16 WIB

BATAMYODAY.COM, Tanjungpinang - Partai Demokrat akhirnya mengajukan dua nama kadernya, Darmin dan Burhanudin Nur sebagai Pengganti Antar Waktu (PAW) dua anggota DPRD Kepri, Syarifah Elvyzana dan dr Afrizal Dahlan, yang mengundurkan diri dari DPRD karena maju dan menconkan anggota legislatif dari Partai NasDem.