Ditinggal Studi Banding ke Australia, Rapat Paripurna DPRD Kepri Hanya Dihadiri 23 Anggota

18-07-2016 | 14:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Keberangkatan Ketua, Sekretaris dan sejumlah anggota DPRD Kepri ke Australia, di saat APBD 2016 defisit, menjadi perbincangan hangat dalam Rapat Paripurna RPJMD DPRD Kepri pada Senin (18/7/2016).

Harga Komoditas Ikan di Tanjungpinang Masih Tinggi

18-07-2016 | 13:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Harga ikan di pasar masih tinggi, dan keberadaan ikan di meja pedagang pun masih sepi. Dari pantauan di Pasar Pelantar KUD Tanjungpinang meja-meja pedagang didominasi dengan ikan tongkol yang dijual dengan harga Rp30 ribu per kilonya, naik Rp10 ribu dari harga pekan lalu.

Pemilik Toko di Pelantar Masih Buang Sampah di Laut

18-07-2016 | 12:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kesadaran pemilik toko di kawasan Pelantar, khususnya daerah pasar KUD dan Pelantar II Tanjungpinang dalam membuang sampah pada tempatnya masih kurang. Bahkan hal itu seperti membudaya dan menjadi hal yang biasa. Sehingga masyarakat yang melihat, menilai para pemilik toko seperti acuh tak acuh terhadap laut. Pasalnya mereka masih ringan tangan membuang sampahnya ke laut.

Siang Ini, Wilayah Kepri Berpeluang Hujan dan Dilanda Angin Kencang

18-07-2016 | 10:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Tanjungpinang, memperkirakan sejumlah wilayah di Kepri akan berpeluang hujan ringan dan sedang pada siang hari. Sedangkan arah angin bertiup dari Tenggara menuju Barat Daya dengan kecepatan 05 sampai 28 kilometer perjam, Senin (18/7/2016). 

Lis Ajak Masyarakat Bangun Komitmen untuk Pendidikan Agama

17-07-2016 | 17:27 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Generasi muda yang dididik berlandaskan dasar-dasar islam yang benar akan membentuk karakter moral yang baik, serta dapat menciptakan pemimpin-pemimpin yang luar biasa bagi daerah dan bangsa ini.