DPRD Minta Pemprov Kepri Bentuk Tim Menggali Potensi PAD dari Jasa Tambat Kapal

10-02-2017 | 15:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - DPRD meminta Pemerintah Provinsi Kepri membentuk Tim Terpadu menelusuri mekanisme dan aturan jasa tambat kapal di 12 mil wilayah laut Kepulauan Riau, untuk menghindari potensi lost PAD.

Harga Cabai Rawit di Tanjungpinang Kian Melambung

10-02-2017 | 12:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tentunya kalimat "kecil-kecil cabai rawit" sudah sangat terkenal di Indonesia, karena meskipun kecil, pedasnya melebihi cabai-cabai yang lain. Namun beberapa bulan terakhir, cabai rawit terkenal bukan hanya karena kepedasannya, khusus di Tanjungpinang, cabai ini juga terkenal dengan harganya yang juga sangat "pedas" dikantong para ibu rumah tangga.

Tim WFQR Lantamal IV Tangkap KM Salwa Ivana-1

10-02-2017 | 12:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tim Western Fleet Quick Response-4 Unit-1 Jatanrasla (kejahatan dan kekerasan di laut) Lantamal IV, yang dipimpin Mayor Laut (T) Rudi Amirudin, memergoki sebuah kapal kayu yang mencurigakan dalam keadaan gelap tanpa penerangan lampu navigasi di perairan Teluk Jodoh, Batam, Jumat (10/2/2017) pukul 01.00 WIB.

Gubernur Kepri Resmikan Vihara Patung Seribu di Tanjungpinang

10-02-2017 | 11:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepulauan Riau, Nurdin Basirun meresmikan pengoperasian Vihara Ksitigarbha Bodhisattva di Jalan Nusantara, kilometer 13, Tanjungpinang, Jumat (10/2/2017). Vihara yang dikelola Yayasan Ling Shan Ji Yu Si itu juga dikenal dengan Vihara Patung Seribu.

Lantamal IV Beri Pengobatan Gratis di Pulau Dendun Bintan

10-02-2017 | 10:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tim gabungan, Dinas Kesehatan Lantamal IV, Dinas Potensi Maritim (Dispotmar) memberikan pengobatan gratis di Pulau Dendun, Kabupaten Bintan, Kamis (9/2/2017). Hal ini bertujuan meningkatkan kesehatan masyarakat di pulau-pulau wilayah Provinsi Kepri.