Hati-hati, KPK Lirik Korupsi Mulai Tahap Perencanaan

16-06-2017 | 14:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Kota Tanjungpinang diminta agar lebih berhati-hati dalam menjalan kegiatan, terlebih lagi pada tahap perencanaan, karena korupsi bisa terencana ketika proses penganggaran dimulai.

Pansus Tatib Pilwagub Kepri Diminta Sempurnakan Aturan Pencalonan

16-06-2017 | 13:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kementerian Dalam Negeri meminta Pansus Tata Tertib (Tatib) pemilihan Wakil Gubernur Kepri untuk melengakapi dan menyempurnakan mekanisme aturan pencalonan, mulai dari syarat hingga penetapan calon.

330 Personil Diterjunkan Amankan Idul Fitri di Tanjungpinang

16-06-2017 | 10:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 330 personil gabungan Polisi, TNI dan instansi lain diterjunkan untuk pengamanan Idul Fitri di Tanjungpinang. Ratusan personil ini akan disebar di berbagai posko pelayanan yang telah disiapan mulai H-7 sampai H+7 Idul Fitri.

Pemko Tanjungpinang Bagikan Dana Intensif kepada 848 Ketua RT/RW

16-06-2017 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darmansyah dan Wakilnya, H. Syahrul membagikan dana intensif kepada 848 RT/RW se-Tanjungpinang, Kamis (16/6/2017).

Lis Ajak Masyarakat Tingkatkan Iman dan Taqwa serta Menjaga Toleransi

16-06-2017 | 09:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darmansyah mengajak seluruh masyarakat untuk terus menjaga toleransi antar umat beragama di Kota Tanjungpinang.