Bapemperda DPRD Kepri Hadiri Rapat BULD DPD RI

2019-11-15 17:40:02

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Provinsi Kepri menghadiri rapat konsultasi badan urusan legislasi daerah (BULD) DPD RI yang diselenggarakan di ruang rapat GBHN Gedung Nusantara V MPR/DPR/DPD, Jalan Jendral Gatot Subroto Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (13/11/2019) kemarin.

Pemprov Kepri Diminta Sesuaikan Honorarium PTT dengan UMP

2019-11-14 11:40:02

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sekretaris Komisi I DPRD Kepulauan Riau, M. Syahid Ridho meminta Pemprov Kepri menyesuaikan honorarium pegawai tidak tetap atau honor daerah dengan Upah Minimun Provinsi.

PTT Berkinerja Baik di Kepri Perlu Diperhatikan dalam Seleksi CPNS 2019

2019-11-12 17:52:02

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sekretaris Komisi I DPRD Kepulauan Riau, M Syahid Ridho meminta kepada seluruh panitia pelaksana seleksi CPNS 2019 untuk memperhatikan nasib Pegawai Tidak Tetap (PTT) di lingkungan Pemprov dan kabupaten/kota lainnya.

Komisi III DPRD Kepri Studi Pengolahan Sampah di ITS Surabaya

2019-11-08 13:52:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi III DPRD Kepulauan Riau melaksanakan studi pengelolaan sampah di Institut Teknologi Sepuluh November (ITS) Surabaya, Kamis (7/11/2019). Studi tersebut dilakukan karena permasalahan sampah yang ada di Kepulauan Riau yang terus menumpuk dan belum ada solusi pengelolaannya.

DPRD Kepri Ingin Pemprov Tingkatkan Pendapatan 2020 Sebesar Rp 4 Triliun

2019-11-02 18:28:02

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah dan DPRD Provinsi Kepulauan Riau belum menyepakati target pendapatan tahun 2020.