Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Lebih dari Setengah Responden Yakini Pemerintah Malaysia Sembunyikan Informasi MH370

14-04-2014 | 12:18 WIB

BATAMTODAY.COM, Kuala Lumpur - Lebih dari setengah rakyat Malaysia yang disurvei percaya pemerintah telah menyembunyikan informasi tentang hilangnya penerbangan MH370. Demikian menurut survei yang dilakukan The Malaysian Insider, sebuah koran lokal di negara itu.

PM Australia Yakin Tim Pencari Temukan Sinyal MH370

11-04-2014 | 14:01 WIB

BATAMTODAY.COM - PERDANA Menteri Australia, Tony Abbott, mengaku "sangat yakin" bahwa sinyal yang dideteksi tim pencari berasal dari kotak hitam pesawat MH370. Berbicara di Shanghai sebelum bertemu dengan Presiden Cina Xi Jinping, Abbott menyatakan tim pencari telah berada pada lokasi yang benar.

Ketua Tim Pencari Optimis MH370 Akan Ditemukan

10-04-2014 | 10:13 WIB

BATAMTODAY.COM - KEPALA Tim Pencari Pesawat Malaysia Airlines, Angus Houston, mengatakan, dua sinyal yang dideteksi sehari sebelumnya oleh sebuah kapal Angkatan Laut Amerika memberi tim pencari sejumlah alasan untuk berharap bahwa mereka akan menemukan reruntuhan pesawat itu.

Pembantu Asal Indonesia Ditemukan Tewas dengan Handuk di Leher

08-04-2014 | 15:23 WIB

BATAMTODAY.COM, Ipoh - Seorang pembantu asal Indonesia ditemukan tewas dengan tanda bekas cekikan dan handuk di leher di teras rumah dari majikannya di Taman Tasek Mewah, Ipoh, Negara Bagian Perak, Malaysia, Senin (7/4/2014) pagi.

Wilfrida Bebas dari Hukuman Mati di Malaysia

08-04-2014 | 07:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Kota Baharu - Wilfrida Siok, seorang pembantu rumah tangga asal Indonesia, akhirnya terbebas dari hukuman mati. Pengadilan Tinggi Kota Baharu membebaskan wanita 23 tahun yang dituduh membunuh majikannya empat tahun lalu karena dinyatakan sakit jiwa, Senin (7/4/2014) kemarin.

Penjualan Tiket Malaysia Airlines Anjlok

07-04-2014 | 10:42 WIB

BATAMTODAY.COM, Kuala Lumpur - Hilangnya pesawat MH370 sekitar sebulan lalu telah berdampak negatif pada penjualan tiket maskapai Malaysia Airlines. Apalagi, kini maskapai itu masih fokus pada kebutuhan keluarga penumpang.

Pencarian MH370 di Bawah Laut Dimulai

05-04-2014 | 07:33 WIB

BATAMTODAY.COM - KAPAL angkatan laut Australia, Ocean Shield, tiba sambil menarik alat pendeteksi yang mampu menangkap sinyal dari kotak hitam, sementara 14 pesawat menjelajahi wilayah terpencil di Samudera Hindia itu untuk mencari tanda-tanda lokasi jatuhnya pesawat.

Pencarian Pesawat MH370 Bisa Berlarut-larut

02-04-2014 | 11:36 WIB

BATAMTODAY.COM - SEORANG pejabat Australia telah memperingatkan bahwa pencarian pesawat penumpang Malaysia dapat berlangsung berlarut-larut dalam waktu lama sementara usaha terus dilakukan untuk mencari jejak pesawat tersebut lebih dari tiga minggu setelah pesawat itu hilang.