Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Lagi, Pemain Timnas Kamerun Tewas di Tengah Lapangan

07-05-2016 | 10:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Kamerun - Gelandang Dinamo Bucharest dan tim nasional Kamerun, Patrick Ekeng meninggal dunia pada usia 26 setelah ambruk di lapangan, diduga karena serangan jantung.

 

Jamu Valencia, Real Madrid Tanpa Gareth Bale

07-05-2016 | 08:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Madrid - Kabar yang kurang menyenangkan datang dari Real Madrid jelang laga melawan Valencia di jornada ke-37 La Liga, Minggu (8/5/2016) malam WIB. Los Blancos dikabarkan tak akan diperkuat oleh Gareth Bale pada laga yang sangat menentukan tersebut.

 

Klopp Ingin 100 Ribu Penggemar Liverpool Padati Final Liga Europa

06-05-2016 | 13:17 WIB

BATAMTODAY.COM - Manajer Liverpool Jurgen Klopp mengatakan ia kehilangan kata-kata setelah timnya mengalahkan Villarreal 3-0 untuk mencapai final Eropa pertama mereka sejak sembilan tahun.

Inilah Bocoran Masa Depan Zlatan Ibrahimovic

06-05-2016 | 08:49 WIB

BATAMTODAY.COM, Zurich - Teka-teki masa depan Zlatan Ibrahimovic bersama Paris Saint-Germain (PSG) masih menjadi misteri. Sang agen pemain, Mino Raiola, membeberkan informasi yang berkaitan masa depan kliennya tersebut.

 

Liverpool Tantang Sevilla di Final Liga Europa

06-05-2016 | 08:32 WIB

BATAMTODAY.COM, London - Liverpool berhasil melaju ke final Liga Europa setelah menyingkirkan Villarreal di semifinal, Jumat (6/5) dini hari WIB. The Reds menang tiga gol tanpa balas di leg kedua dan membuat agregat menjadi 3-1 untuk keunggulan tim asuhan Juergen Klopp atas Villarreal.

 

Leicester Juara Liga Inggris, Fans Menang Taruhan Rp385 Juta

05-05-2016 | 13:48 WIB

BATAMTODAY.COM - Seorang pendukung Leicester City menceritakan bagaimana ia sangat stres menunggu hasil akhir pencapaian Leicester di Liga Primer musim ini.

Bayern Muenchen Merasa Dicurangi Wasit

05-05-2016 | 10:17 WIB

BATAMTODAY.COM, Muenchen - Bayern Muenchen gagal melaju ke final Liga Champions setelah tersingkir oleh Atletico Madrid karena kalah gol tandang. CEO Bayern, Karl-Heinz Rummenigge, merasa Bayern telah dicurangi.

 

Kosovo Resmi Diterima Sebagai Anggota ke-55 UEFA

04-05-2016 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Budapest - Federasi Sepak Bola Kosovo telah diterima menjadi asosiasi sepak bola yang merupakan anggota Konfederasi Sepak Bola Eropa UEFA. Kosovo akan menjadi anggota ke-55 UEFA setelah melalui Kongres UEFA di Budapest, Hungaria.