Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Siap-siap, Pendaftaran CPNS Dibuka Tanggal 16-20 September 2018

06-09-2018 | 15:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara resmi membuka pendaftaran calon pegawai negeri sipil pada 2018. Kepala Badan Kepegawaian Negara, Bima Haria Wibisana mengatakan saat ini pendaftaran CPNS masih akan menunggu persiapan dari pemerintah daerah.

Pertamina Resmi Ambil Alih Pengelolaan WK Southeast Sumatra

06-09-2018 | 14:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT Pertamina Hulu Energi (PHE), anak usaha PT Pertamina (Persero), resmi mengambil alih 100 persen pengelolaan Wilayah Kerja (WK) Southeast Sumatra (SES) dari operator CNOOC SES Ltd pada Kamis (6/9/2018). Selanjutnya, operator baru WK SES adalah PHE Offshore Southeast Sumatra (PHE OSES).

Edison Betaubun Pimpin Pansus RUU Daerah Kepulauan

06-09-2018 | 08:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI Fahri Hamzah menetapkan pimpinan Panitia Khusus (Pansus) RUU tentang Daerah Kepulauan, Rabu (5/9/2018). Anggota DPR RI Edison Betaubun terpilih menjadi Ketua Pansus. Penyerahan palu sidang dari Fahri kepada Edison menjadi simbolis penetapan pimpinan Pansus.

Rupiah Keok, Tagar #RupiahLongsorJokowiLengser Jadi Trending Topic

05-09-2018 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Makin terpuruknya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS rupanya mulai direspons masyarakat.

SMSI Gelar Safari Digital ke BNPT

05-09-2018 | 17:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) menggelar program Safari Digital Indonesia, Rabu (5/9/2018).

KPK Minta 2.357 ASN Terpidana Korupsi Segera Diberhentikan

05-09-2018 | 13:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meminta kepada Pejabat Pembina Kepegawaian (PPK) untuk segera memberhentikan tidak dengan hormat aparatur sipil negara (ASN) aktif yang telah menjadi terpidana perkara korupsi.

Dolar Tembus Rp 15 Ribu, Pemerintah Hanya Beralibi Salahkan Faktor Eksternal

05-09-2018 | 11:55 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah sebaiknya fokus membereskan persoalan fundamental untuk menyelamatkan rupiah.

Jokowi Sebut Rupiah Anjlok karena Faktor Eksternal

05-09-2018 | 11:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan pelemahan kurs rupiah yang terjadi saat ini tak terlepas dari faktor eksternal. Mulai dari kenaikan suku bunga AS, perang dagang AS dan Cina, serta krisis ekonomi yang terjadi di Turki dan Argentina.