Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

DPR Pastikan Pekan Depan RUU TPKS Disahkan Jadi Inisiatif

12-01-2022 | 10:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Puan Maharani memastikan bahwa Rancangan Undang-Undang Tindak Pidana Seksual (RUU TPKS) akan segera disahkan menjadi RUU Inisiatif DPR RI pekan depan.

Saat ini, kata Puan, RUU TPKS telah selesai diharmonisasi oleh Badan Legislasi (Baleg) DPR RI pada masa persidangan lalu dan akan segera ditindaklanjuti oleh Pimpinan DPR RI.

ASN Punya Peran Penting dalam Penyerapan Anggaran Daerah

12-01-2022 | 10:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menekankan, aparatur sipil negara (ASN) berperan penting dalam mendukung penyerapan anggaran daerah.

Luruskan Bahlil, Jokowi Tolak Wacana Perpanjangan Masa Jabatan Presiden

12-01-2022 | 08:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Merespons usulan Menteri Investasi Bahlil Lahadalia tentang perpanjangan masa jabatan presiden dan diundurnya Pemilihan presiden (Pilpres) jadi tahun 2027, pihak Istana angkat bicara.

Deputi V Kantor Staf Kepresidenan Jaleswari Pramodhawardani menegaskan bahwa sejak awal Presiden Joko Widodo menolak wacana perpanjangan masa jabatan presiden. Kata Jaleswari, Jokowi berkomitmen menjaga aturan terkait penyelenggaran Pemilu berjalan sesuai ketentuan.

Dimulai Besok, Presiden Pastikan Vaksin Booster Gratis

11-01-2022 | 19:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah akan memulai pelaksanaan vaksinasi dosis lanjutan atau booster pada 12 Januari 2022 dengan prioritas bagi lansia dan kelompok rentan.

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memutuskan bahwa vaksinasi ini diberikan secara gratis kepada masyarakat Indonesia. Hal ini ditegaskan Presiden Jokowi dalam pernyataan persnya, Selasa (11/01/2022), di Istana Merdeka, Jakarta.

Gelar Perayaan Natal 2022, MPR, DPR dan DPD RI Siapkan 24 Tenant untuk Kuliner UMKM

11-01-2022 | 15:54 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Lembaga MPR, DPR dan DPD RI bakal menggelar perayaan Natal 2021 sekaligus perayaan Tahun Baru 2022 besol, Rabu (12/1/2022).

Jokowi Pastikan Vaksin Booster Gratis untuk Seluruh Rakyat Indonesia

11-01-2022 | 14:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Jokowi memastikan vaksinasi booster atau dosis ketiga untuk masyarakat Indonesia diberikan gratis alias tanpa pungutan biaya. Jokowi memastikan vaksinasi booster akan dimulai besok, Rabu (12/1/2022).

Kemendagri Minta Pemda Sediakan Program dan Anggaran untuk Urusan Wajib Pelayanan Dasar

11-01-2022 | 10:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta Pemerintah Daerah (Pemda) menyediakan perencanaan program dan anggaran yang cukup untuk memenuhi urusan wajib pelayanan dasar, khususnya Sub Urusan Bencana dan Sub Urusan Kebakaran.

Ekspor Batu Bara Dibuka Lagi, Ini Penjelasan Lengkap Luhut

11-01-2022 | 09:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, ada belasan kapal ekspor batu bara yang telah diverifikasi akan dilepas pada malam ini, Senin (10/01/2022). Kemudian, selanjutnya ekspor dibuka secara bertahap mulai Rabu, 12 Januari 2022.

"Nanti ada beberapa belas kapal yang diisi batu bara telah diverifikasi malam ini telah dilepas. Kemudian, nanti kapan mau dibuka ekspor bertahap dimulai Rabu," tuturnya kepada wartawan di kantornya, Senin (10/01/2022).