Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Dugaan Kartel, Ini Daftar Perusahaan Sawit yang Dipanggil KPPU

03-06-2022 | 09:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sejumlah perusahaan sawit dipanggil oleh Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) untuk dimintai keterangan terkait adanya dugaan kartel.

Direktur Investigasi KPPU Gopprera Panggabean mengatakan, pihaknya memanggil beberapa nama besar perusahaan yang bergerak di bidang sawit mulai dari Sinar Mas, Musim Mas, Indofood, Wilmar, Royal Golden Eagle Grup, Incasi, Permata Hijau, Pasific, Karya Prima, dan Budi Nabati.

Pariwisata Indonesia Naik ke Peringkat 2 dalam Global Travel Muslim Index

03-06-2022 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Singapura - Pariwisata Indonesia tercatat naik dua peringkat ke ranking kedua dalam 'The Global Travel Muslim Index (GMTI) 2022', yang menunjukkan besarnya potensi serta daya saing wisata halal Indonesia.

95 Persen Calon Jamaah Haji Penuhi Syarat ke Tanah Suci

02-06-2022 | 19:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Kesehatan menyampaikan bahwa 95,7 persen atau 95.702 calon jamaah haji telah memenuhi syarat untuk diberangkatkan ke Tanah Suci.

Gempa Magnitudo 4,2 Guncang Wilayah Pinangsori Sibolga Sumut

02-06-2022 | 09:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Sibolga - Gempa bumi tektonik berkekuatan magnitudo 4,2 mengguncang wilayah Pinangsori-Sibolga, Sumatera Utara (Sumut), Kamis (2/6/2022) pukul 07:26:40 WIB. Gempa bumi yang terjadi merupakan jenis gempa bumi dangkal akibat aktifitas sesar Toru.

Doakan Eril Dapat Takdir Terbaik, Ustadz Adi Hidayat Beri Tuntunan Keluarga Ridwan Kamil

02-06-2022 | 09:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Bandung - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil atau Kang Emil beserta Atalia Praratya tak henti-hentinya mengawal proses pencarian anak pertamanya, Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril yang hanyut di Sungai Aare, Bern, Swiss, pada Kamis (26/5/2022) lalu.

Saat ini pihak keluarga intens berkomunikasi dengan para ulama seperti dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) sampai Ustaz Adi Hidayat atau yang sering dipanggil UAH.

Khawatirkan Kondisi RI, Megawati: Kalau Aku Udah Nggak Ada, Piye Yo?

01-06-2022 | 19:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Megawati Soekarnoputri menyampaikan refleksi kebangsaannya di peringatan Hari Lahir Pancasila. Megawati mengungkapkan kekhawatiran atas kondisi bangsa RI hari ini yang dianggapnya terlalu nikmat di zona nyaman.

Pertemuan Prabowo dan Surya Paloh Banyak Bicara Romantisme dan Persahabatan

01-06-2022 | 18:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dan Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh selesai melakukan pertemuan di NasDem Tower, Jakarta pada Rabu (1/6/2022). Pertemuan berlangsung selama kurang lebih 4,5 jam.

Dirjen Dukcapil Kemendagri Jelaskan Mengapa WNA Dibuatkan KTP-el

02-06-2022 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Dirjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri Zudan Arif Fakrulloh menjelaskan mengapa warga negara asing (WNA) diberi KTP-elektronik (KTP-el).

Hal ini menanggapi beredarnya informasi di media sosial mengenai WNA yang dibuatkan kartu tanda penduduk elektronik (KTP-el) untuk kepentingan pemilu.