Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Apple Sumbang $2 Juta untuk Melawan Aksi Kebencian

29-08-2017 | 13:50 WIB

BATAMTODAY.COM, New York - Apple menyumbangkan 2 juta dolar kepada dua kelompok hak asasi manusia sebagai bagian dari janji CEO Tim Cook untuk membantu memerangi kebencian yang memicu kekerasan di Virginia saat aksi unjuk rasa gerakan nasionalis kulit putih akhir pekan lalu.

Freeport Indonesia Setuju Divestasi Saham 51 Persen, Ikuti IUPK

29-08-2017 | 11:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Hasil perundingan pemerintah Indonesia dengan PT Freeport Indonesia memutuskan soal divestasi saham tetap 51 persen.

Jelang Idul Adha, Ayam Kampung Laris Manis di Pasar Barek Motor Kijang

29-08-2017 | 11:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Berbeda dari hari-hari sebelumnya, satu pekan jelang Idul Adha, penjualan ayam kampung di pasar Barek Motor Kijang mengalami peningkatan. Kendati harganya lebih mahal dibanding ayam potong, ayam kampung kali ini laris manis.

Untuk Mengobati Batam, Pemerintah Harus Lakukan Ini!

28-08-2017 | 20:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Untuk mengobati ekonomi Batam yang sedang terpuruk, Kepala BPS Kepri Panusunan menyarankan, pemerintah harus memberi banyak kemudahan pada investor untuk berinvestasi di Batam, khususnya mempermudah perizinan serta hal lain, seperti pajak dan pelayanan lainnya, yang bisa membuat investor dan calon investor nyaman.

Kepala BPS Kepri Sebut Ekonomi Batam Runtuh, Ekonomi Kepri Terjun Bebas

28-08-2017 | 19:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kepri, Panusunan Siregar, mengatakan bahwa anjloknya pertumbuhan ekonomi Kepri dalam semester I dan II tahun 2017, disebabkan runtuhnya ekonomi Batam yang mengakibatkan ekonomi Kepri terjun bebas hingga 2,02 persen pada semester I dan 1,16 persen pada triwulan II tahun 2017.

Kabupaten Lingga Sebagai Tujuan Investasi Masa Depan

28-08-2017 | 12:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Daiklingga - Bupati Lingga Alias Wello mengatakan saat ini Kabupaten Lingga telah menjadi tujuan investasi para investor dalam negeri maupun luar negeri.

Jelang Idul Adha, Harga Sayuran di Pasar Barek Motor Kijang Masih Stabil

28-08-2017 | 11:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Jelang hari raya Idul Adha atau hari raya kurban, yang jatuh pada Jumat (1/9/2017) mendatang. Harga sayur mayur di pasar Barek Motor Kijang masih stabil, bahkan sebagian ada yang mengalami penurunan harga.

Melalui Pemberdayaan, Teluksasah akan Dijadikan 'Cibaduyutnya' Bintan

28-08-2017 | 10:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Desa Teluksasah, Kecamatan Serikuala Lobam, Bintan, menyelenggarakan pelatihan pembuatan berbagai macam tas dan pakaian jadi. Dengan harapan, agar masyarakat bisa lebih mandiri dan bisa meningkatakan pendapatan ekonomi keluarga.