Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Tekan Inflasi, Disperindag Gelar Operasi Pasar Murah di Bengkong

18-10-2022 | 17:24 WIB

BATAMYODAY.COM, Batam - Untuk menekan angka inflasi di kota Batam paska kenaikan harga BBM, Dinas Perindustrian dan perdagangan (Disperindag) kota Batam menggelar operasi pasar setidaknya 20 titik yang tersebar di sejumlah kecamatan se-kota Batam mulai hari ini.

Telkomsel Tunjukkan Pemanfataan Teknologi 5G Smart Mining di Ajang SOE International Conference & Expo G20

18-10-2022 | 17:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Telkomsel sebagai leading digital telco terus membuka peluang kolaborasi lebih luas bagi bangsa dan menjadikan Indonesia sebagai destinasi investasi global melalui dukungannya terhadap setiap rangkaian kegiatan presidensi Group of 20 (G20) di Indonesia.

Uniqlo Luncurkan Fase Kedua JOIN: THE POWER OFCLOTHING

18-10-2022 | 16:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Perusahaan ritel global asal Jepang UNIQLO telah meluncurkan JOIN: THE POWER OF CLOTHING, sebuah kampanye global yang mendukung berbagai aksi untuk mewujudkan dunia yang lebih baik, pada tanggal 1 Agustus 2022 lalu. Fase kedua dari kampanye ini, yang akan dilaksanakan di semua toko UNIQLO dimulai pada Senin (17/10/2022) dan berlangsung hingga Senin(14/11/2022).

Trend Surplus Perdagangan Indonesia Diprediksi akan Berlanjut

18-10-2022 | 14:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman mengatakan, surplus perdagangan masih akan berlanjut dengan trend yang terus menyusut atau mengecil. Hal ini dikarenakan impor akan terus mengimbangi ekspor di tengah percepatan pemulihan ekonomi.

Solusi untuk Bangunan Rentan Rusak, Semen Merah Putih Kini Hadir di Batam

18-10-2022 | 12:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - PT Cemindo Gemilang Tbk (CMNT) menghadirkan produk inovatif terbarunya di Batam, yakni semen multiguna super premium dengan merek Semen Merah Putih Watershield.

Produk ini memiliki keunggulan utama yakni memberi perlindungan lebih terhadap bangunan di segala cuaca terutama hujan.

Yellow.ai Luncurkan Program Kepemilikan Saham Karyawan Senilai USD 43 Juta

18-10-2022 | 11:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Yellow.ai, platform AI Percakapan tingkat perusahaan terkemuka yang dipercaya oleh 1000+ perusahaan secara global, hari ini mengumumkan peluncuran program ESOP (program kepemilikan saham karyawan) senilai USD 43 juta untuk tenaga kerja global perusahaan.

Dengan inisiatif ini, Yellow.ai bertujuan untuk memberdayakan karyawannya, terlepas dari masa jabatan di perusahaan atau gelar mereka, untuk menciptakan kemakmuran yang sejalan dengan pertumbuhan bisnis.

Berselancar Internet di Singapura Bersama XL Pass Flex, Bisa Tethering Hingga 8 Handphone

17-10-2022 | 19:33 WIB

BATAMTODAY.COM, Singapura - Di era digital seperti saat ini, berwisata atau berkunjung ke Negara Singapura haruslah melakukan sejumlah persiapan. Salah satu persiapan yang tidak boleh terlewatkan bila ke negri singa itu adalah ketersediaan kuota jaringan internet.

DANA Hadirkan Digitalisasi Keuangan Melalui 'Natuna Digital Islands'

17-10-2022 | 18:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Natuna - Kepulauan Natuna memiliki potensi berlimpah. Kelestarian alam, migas, hingga perikanannya ikut memajukan berbagai sektor dari pariwisata, perdagangan, hingga kelautan. Potensi ini ikut mempengaruhi bertumbuhnya kewirausahaan di Kepulauan Natuna yang kini mencapai lebih dari 5.650 UMKM pada tahun 2021.