Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Harga Cabe di Tanjungpinang Makin "Pedas"!

13-10-2016 | 15:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Ibu-ibu di Tanjungpinang galau saat memasuki pasar tradisional. Pasalnya harga salah satu bumbu dapur utama, harganya semakin dahsyat menjelang penghujung tahun 2016. Bayangkan, cabe merah keriting dari Jawa yang dijual pedagang Tradisional Kota Tanjungpinang saat ini, Kamis (13/10/2016), mencapai Rp70 ribu per kg. Padahal awal Oktober yang lalu, harganya masih sekitar Rp50 ribuan.

Beli Kuota Data dan Dapatkan GRATIS Smartphone Andromax 4G LTE

13-10-2016 | 11:45 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - PT Smartfren Telecom Tbk (Smartfren), salah satu perusahaan telekomunikasi terdepan dengan jaringan 4G LTE terluas di Indonesia kembali melakukan tindakan nyata. Untuk memberikan kemudahan akses komunikasi, serta mempercepat penyerapan teknologi 4G LTE, dengan memperkenalkan program terbarunya "Cukup Beli Kuotanya, dan Dapatkan Hapenya GRATIS”.

PMK 148 Hadang Program Sejuta Rumah di Batam

12-10-2016 | 20:25 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 148/PMK.05/2016 tentang BLU BP-KPBPB, akan menjadi penghalang terlaksananya program Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) terkait pembangunan sejuta ramah, khususnya di Batam.

Produksi dan Penjualan Galaxy Note 7 Dihentikan, Samsung Rugi Miliaran Dollar AS

12-10-2016 | 13:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Seol - Raksasa teknologi asal Korea Selatan Samsung mengumumkan mengakhiri produksi dan penjualan smartphone Galaxy Note 7 secara permanen, setelah dilaporkan terjadi kebakaran pada perangkat.

Kantongi Bukti, KPPU Siap Perkarakan Telkom IndiHome

12-10-2016 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) mengklaim telah memperoleh alat bukti yang cukup untuk memperkarakan Telkom Indihome. Keputusan itu diambil setelah KPPU meningkatkan status kasus dari tahap penyelidikan ke pemeriksaan pada Selasa (11/10/2016).

Toyota Merek Otomotif Termahal di Dunia

11-10-2016 | 16:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Toyota masih memuncaki klasemen sementera untuk nilai termahal dari merek-merek otomotif di dunia. Dari rilis lembaga survei Interbrand, hanya ada dua merek otomotif yang masuk dalam 10 besar merek dengan nilai paling mahal, Toyota di urutan lima dan Mercedes-Benz ada di posisi sembilan.

Gegara Teori Kontrak, Dua Profesor Ini Raih Nobel Bidang Ekonomi

11-10-2016 | 14:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Stockholm - Akademi Ilmu Pengetahuan Kerajaan Swedia (Royal Swedish Academy of Sciences) memutuskan untuk memberi anugerah penghargaan nobel di bidang ekonomi tahun 2016 kepada Oliver Hart dan Bengt Holmstrom.

Ini Keunggulan Proyektor Rp1 Miliar Epson

11-10-2016 | 13:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Yogyakarta - Epson baru saja merilis proyektor laser 3LCD terbaru dengan tingkat kecerahan yang diklaim tertinggi hingga saat ini, yakni 25.000 lumens. Proyektor ini dijual dengan banderol harga mulai Rp 1 miliar.