Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Isi Waktu Luang dengan Bertani, Brigadir Doni Juara II Polisi Teladan Polda Kepri

18-09-2017 | 15:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - Keseriusannya mengisi waktu luang dengan bertani, mengantarkan Brigadir Polisi Doni Permana, anggota Binmas Polres Lingga, mendapat penghargaan sebagai polisi teladan masyarakat dari Kapolda Kepri Irjen Pol Sam Budi Gusdian.

Mengenang Malahayati, Laksamana Perempuan Pertama Kita

11-09-2017 | 17:14 WIB

HARI ini, 11 September 1599, Cornelis De Houtman, pengelana asal Belanda tewas di tangan pasukan inong balee, di bawah pimpinan Laksamana Malahayati di atas geladak kapalnya di kawasan laut Lampanah Leungah Aceh Besar.

Sutradara Livi Zheng Angkat Pamor Seni Budaya Indonesia ke Dunia

30-08-2017 | 08:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Washington DC - Sutradara film Hollywood, Livi Zheng, yang terkenal lewat film perdananya "Brush with Danger," saat ini tengah menggarap beberapa proyek film di Indonesia.

Naluri Sang Komandan Kapal Patroli BC 7005 Batam

28-08-2017 | 08:00 WIB

CARA Menteri Keuangan Sri Mulyani mengapresiasi prestasi Muhammad Fandy Desryan, takkan terlupakan. Yaitu, memberi kesempatan Komandan Kapal Patroli BC 7005 KPU Bea Cukai Batam itu menyampaikan testimoninya menangkap Kapal Wanderlust.pengangkut narkoba seberat 1 ton yang ditangkap polisi di bangunan bekas Hotel Mandalika, Anyer, Serang, Banten, beberapa waktu lalu.

Kisah Pengayuh Becak Bertahan Hidup di Kota Sandarnya Kapal Laksamana Cheng Ho

21-08-2017 | 10:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Cirebon- Perjuangan seorang buruh pengayuh becak, Roni (33) dalam bertahan hidup di kota tempat sandarnya kapal Laksamana Cheng Ho, Cirebon tergolong unik. Sebab, ia yang sudah memiliki istri dan satu orang anak berusia 1 tahun, rela tidak berkumpul dengan keluarganya karena pertimbangan ekonomi.

Inspiratif, Dua Pejabat Lingga Beda Generasi Satukan Keberagaman di Singkep

21-08-2017 | 09:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Cara dua pejabat di Kabupaten Lingga ini memupuk kebersamaan dalam keberagaman pada moment HUT RI ke-72 dengan tema 'Indonesia Kerja Bersama' pantas dicontoh.

Inilah Pilot Wanita yang Menerbangkan N219

19-08-2017 | 08:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Bandung - Pesawat N219 sukses menjalani uji terbang perdana Rabu (16/8/2017) lalu. Ukurannya memang kecil dengan kapasitas 19 orang, tapi proses pembuatannya diawali dengan impian yang besar.

Ini Kronologis Meninggalnya DL Sitorus di Pesawat

04-08-2017 | 08:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Medan - Pengusaha besar asal Sumatra Utara, Darianus Lungguk Sitorus, atau yang dikenal dengan nama DL Sitorus meninggal di dalam pesawat, Kamis (3/8/2017). Dia mengembuskan napas terakhir saat berada di dalam pesawat yang akan membawanya menuju Medan.