Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Peringati HUT ke-14, PLN Batam Gelar Lomba Kreatif

19-11-2014 | 09:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dalam rangka memperingati hari jadi ke-14, bright PLN Batam menggelar sejumlah lomba kreatif yang diperuntukkan bagi semua kalangan di Batam.

Pungutan di Sekolah Akibat Orang Tua Tidak Tegas

17-11-2014 | 16:07 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Banyaknya pungutan menjelang ujian nasional (UN) memang kerap kali terjadi di semua daerah, termasuk Tanjungpinang. Hal ini sangat disesalkan oleh Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Riau.

Menteri Agama Resmikan Madrasah Aliyah Negeri Insan Cendekia Batam

17-11-2014 | 07:25 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Menteri Agama RI, Lukman Hakim Saifuddin, meresmikan Madrasah Aliyah Negri Insan Cendikia di Kelurahan Sambu, Kecamatan Nongsa, Kota Batam pada Sabtu (15/11/2014) siang kemarin. Peresmian sekolah yang didirikan Presiden ketiga RI, Bacharuddin Jusuf Habibie itu dihadiri sejumlah pejabat di Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), Badan Pengusahaan Batam, Pemerintah Kota Batam, dan tokoh masyarakat.

Bocah 5 tahun Jadi Spesialis Komputer Termuda di Dunia

15-11-2014 | 11:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Pakistan - Seorang bocah Pakistan usia lima tahun lulus ujian Microsoft Windows untuk menjadi spesialis komputer termuda di dunia.

Ikhsan Hasbi Juara 1 Lomba 'Cipta Cerpen Kearifan Lokal' FAM Indonesia

14-11-2014 | 13:43 WIB

BATAMTODAY.COM, Kediri - Ikhsan Hasbi, penulis muda asal Kota Banda Aceh, Nanggroe Aceh Darussalam, dinobatkan sebagai Juara 1 Lomba Cipta Cerpen Kearifan Lokal. Cerpennya berjudul 'Apam' menyisihkan 57 cerpen karya peserta lainnya yang berasal dari berbagai kota di Tanah Air.


Membentuk Karakter Anak dengan Teknik Hypnoparenting dan Mendongeng

12-11-2014 | 09:47 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pesatnya perkembangan teknologi ikut mempengaruhi perkembangan anak dan remaja, baik yang menjurus ke hal positif maupun negatif. Contoh dampak negatifnya adalah pergaulan bebas, tawuran dan kekerasan, perilaku menyimpang, narkoba dan lain sebagainya. Hal itu akan berdampak buruk pada masa depan anak dan remaja.

Waduh, Mahasiswa India Menuntut Hak Menyontek

11-11-2014 | 10:03 WIB

BATAMTODAY.COM - Para mahasiswa sering kali berusaha keras untuk menuntut hak mereka tetapi akhir-akhir ini terjadi hal yang menarik. Sebagian mahasiswa di India membicarakan hak mereka untuk melakukan kecurangan menyontek pada ujian universitas.

Di Indonesia Ada 'Mobil Pintar', di Singapura Ada 'Laboratorium Keliling'

08-11-2014 | 16:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Singapura - Jika di Indonesia masih digalakkan "mobil pintar" untuk memberikan layanan internet bagi masyarakat, di Singapura sudah diluncurkan "laboratorium keliling", yang fungsinya tak sekadar untuk berinternet. Baik di Indonesia maupun di Singapura, kedua program itu untuk mendongkrak kualitas pendidikan warganya.