Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Inilah Unsur Kapal yang Dilibatkan pada Operasi Jaringan Sriwijaya DJBC

04-05-2017 | 13:31 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pada Operasi Patroli Laut Jaring Sriwijaya 2017 ini, Bea Cukai mengikutsertakan berbagai unsur kapal patroli untuk membantu sarana kegiatan.

Cegah Penyelundupan, BC Gelar Operasi Patroli Laut Jaring Sriwijaya

04-05-2017 | 13:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Direktorat Jendral Bea dan Cukai (DJBC) membuka operasi pengamanan wilayah perairan di wilayah Barat Indonesia yang diberi nama Operasi Patroli Laut Jaring Sriwijaya. Hal ini sebagai tindakan antisipasi tindak kejahatan penyelundupan.

Polisi Diminta Usut Tuntas Kasus Penembakan Rumah Jazuli Juwaini

04-05-2017 | 11:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Rumah pribadi Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Jazuli Juwaini, di daerah Kelurahan Sawah Lama, Ciputat, Tangerang, diteror dengan tembakan senjata api oleh orang tak dikenal memecah salah satu jendela rumah tersebut.

Rumah Pribadi Ketua FPKS DPR Ditembaki Orang Tak Dikenal

04-05-2017 | 11:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Rumah pribadi Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Jazuli Juwaini, di daerah Kelurahan Sawah Lama, Ciputat, Tangerang, diteror dengan tembakan senjata api oleh orang tak dikenal

Edarkan Barang Pakai Pita Cukai Palsu, Asia Terancam 5 Tahun Penjara

04-05-2017 | 09:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Haryanto Budi Utama alias Asia, pemilik gudang rokok di perumahan Kanaan Indah blok E nomor 2, Baloi disidang di Pengadilan Negeri (PN) Batam pada Rabu (3/5/2017) sore. Ia didakwa mengedarkan barang (rokok) memakai pita cukai palsu yang merugikan negara sebanyak Rp31,5 juta lebih.

Hari Ini, Imigrasi Tanjungpinang Deportasi Nahkoda Kapal MV SSC ke Singapura

04-05-2017 | 09:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tan Poh Hui Ricky (44) Nahkoda Kapal MV Seven Seas Conqueres (SSC) berbendera Malaysia, hari ini, Kamis (4/5/2017) akan dideportasi ke negara asalnya Singapura.

Penyelundupan Ponsel Lewat Hang Nadim Diduga Libatkan Petugas

04-05-2017 | 08:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Upaya penyelundupan ponsel yang dilakukan YS (24), karyawan salah satu konter ponsel bernama Rbox, ternyata sudah tiga kali berhasil. Tapi usahanya keempat, Rabu (3/5/2017) sore, gagal total karena kesigapan petugas.

Karyawan Rbox Selundupkan 50 Ponsel Lewat Bandara Hang Nadim

04-05-2017 | 08:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Seorang pria berinisial YS (24), diamankan petugas Bea dan Cukai Batam di Bandara Hang Nadim Batam. Ia, dibekuk karena berusaha menyelundupkan sebanyak 50 unit ponsel keluar Batam, Rabu (3/5/2017) sore, sekitar pukul 16.55 WIB.