Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Saat Disergap, Polisi Duel dengan Pelaku Curanmor

25-05-2016 | 19:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Layaknya seperti di film-film Barat, bandit yang akan ditangkap Polisi kerap malakukan perlawanan. Bahkan tak jarang, adegan duel tangan kosong menjadi tayangan utama di film tersebut dengan menonjolkan kepiawaian aparat penegak hukum membekuk lawannya.

TKI Kurir Sabu 4.250 Gram Divonis Seumur Hidup

25-05-2016 | 18:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Hilarius Toni dan Thomas Jaferson Dosi, terdakwa yang membawa sabu 4.250 gram dari Malaysia melalui pelabuhan tikus di daerah Nongsa, divonis seumur hidup di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Rabu (25/5/2016) sore.

Nyangkut di Kaca Mobil, Maling Ini Nyaris Dibakar Massa

25-05-2016 | 18:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Redi Pranata alias Redi, terdakwa yang melakukan pencurian dengan modus pecah kaca mobil, disidang di Pengadilan Negeri (PN) Batam. Ia mengaku mencuri untuk memenuhi kebutuhan hidup keluarganya.

Polisi Usir Dua ABG yang Hendak Lapor ke Mapolsek Sekupang

25-05-2016 | 18:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Petugas Sentra Pelayanan Kepolisian (SPK) di Mapolsek Sekupang mengusir dua anak baru gede (ABK) yang hendak membuat laporan. Pasalnya, kedua ABG yang datang ke penegak hukum dengan mengendarai sepeda motor itu tidak mengunakan helm. Alhasil, keduanya terpaksa pulang kembali ke rumahnya.

Cabuli Anak di Bawah Umur, Anto Diganjar 6,5 Tahun Penjara

25-05-2016 | 18:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Terdakwa Nofri Anto (28) yang terjerat kasus pencabulan terhadap korban Ha (15) yang masih di bawah umur divonis 6 tahun dan 6 bulan penjara oleh Majelis Hakim. 

Pembobol Kedai di Tanjungpinang Ini Pasrah Dibui 10 Bulan

25-05-2016 | 17:46 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Khairil Anwar alias Bujang (48), pelaku pembobolan sebuah kedai, pasrah saat hakim PN Tanjungpinang memvonisnya dengan hukuman 10 bulan penjara.

Dua Residivis Jambret di Tanjungpinang Dituntut 3,5 Tahun Penjara

25-05-2016 | 17:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Terdakwa Irwanto Siagian alias Iwan Batu (30) dan Witar Yanto alias Sutar bin Sumo Sahri yang merupakan residivis kasus penjambretan dituntut 3,5 tahun penjara dalam persidangan di Pengadilan Negeri Tanjungpinang, Rabu (25/5/2016).

Kapolres Imbau Warga Batam Tingkatkan Pengawasan terhadap Orang Baru

25-05-2016 | 17:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Ditangkapnya AM, pelaku pencurian dengan modus pecah kaca mobil, oleh jajaran Satreskrim Polresta Barelang dan Polsek Batam Kota, yang sengaja datang ke Batam melakukan kejahatan, menandakan bakal adanya pelaku-pelaku lain yang akan datang, apalagi menjelang masuknya bulan Ramadhan.