Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Inilah Daftar Mutasi Besar-besaran Perwira Tinggi dan Menenggah Polri Jelang Nataru, Jumlahnya Ada 704 Personel

25-12-2022 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo menerbitkan empat surat telegram berisi mutasi untuk 704 personel Polri yang ditandatangani menjelang perayaan Natal 2022 dan Tahun Baru (Nataru) 2023.

Norsalem, Terdakwa Penyelundupan Mikol Divonis 1 Tahun 6 Bulan Penjara

23-12-2022 | 12:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Terdakwa Norsalem bin H Asnawi, pelaku penyelundupan Minuman mengandung etil alkohol (MMEA) tanpa dilekati cukai yang ditangkap petugas Bea Cukai Batam di Perairan Karang Galang, divonis 1 tahun 6 bulan penjara di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Rabu (21/12/2022) lalu.

"Pada persidangan kemarin, majelis hakim menyatakan terdakwa Norsalem telah bersalah. Ia divonis dengan pidana penjara selama 1 tahun 6 bulan penjara," kata Jaksa Penuntut Umum (JPU), Abram Marojahan, saat ditemui di ruang kerjanya, Jumat (23/12/2022).

Herlina Setyorini Paparkan Capaian Kinerja Kejaksaan Negeri Batam Tahun 2022

22-12-2022 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kerja keras jajaran Kejaksaan Negeri (Kejari) Batam di bawah Kepemimpinan Herlina Setyorini, sukses melampaui target kinerja di tahun 2022.

Kapolri-Panglima TNI Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Nataru 2023, Sebanyak 166.332 Personel Dikerahkan

22-12-2022 | 14:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo bersama Panglima TNI Laksamana Yudo Margono memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2022 di Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Kamis (22/12/2022).

Lewat Restorative Justice, Kejari Batam Lepaskan 3 Tersangka Penggelapan dan Penadahan

22-12-2022 | 10:53 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kejaksaan Negeri (Kejari) Batam akhirnya menghentikan penuntutan perkara penggelapan dan penadahan yang dilakukan 3 orang tersangka melalui program restorative justice (RJ) atau pengehentian perkara di luar persidangan.

Penghentian penuntutan ini ditandai dengan penyerahan Surat Ketetapan Penghentian Penuntutan (SKP2) berdasarkan keadilan restoratif oleh Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Batam, Herlina Setyorini kepada masing-masing tersangka di aula Kantor Kejari Batam, Rabu (22/12/2022).

Tim KPK Datangi Rumah Warga di Batam, Ada Apa?

21-12-2022 | 20:59 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tim Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendatangi salah satu rumah warga Batam yang berlokasi di Bengkong, Kota Batam, Rabu (21/12/2022) malam.

Pantauan di lokasi, tim KPK didampingi pihak kepolisian mendatangi salah satu rumah warga yang terletak di kawasan Bengkong tersebut.

Polresta Barelang Tangkap Bandar Ganja di Kavling Saguba Batam

21-12-2022 | 18:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Satresnarkoba Polresta Barelang berhasil menangkap seorang pengedar narkotika jenis Ganja dan berhasil mengamankan barang bukti 4,065 kilogram ganja.

Wakasat Resnakoba, AKP River Hutajulu mengatakan bahwa dalam penangkapan ini, pihaknya berhasil menangkap seorang bandar ganja berinisial E (37).

Polresta Barelang Amankan 3 Tersangka Pengedar Ribuan Butir Pil Ekstasi

21-12-2022 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Satresnarkoba Polresta Barelang berhasil meringkus tiga pengedar pil ekstasi di Kota Batam. Sebanyak 2.302 pil ekstasi siap edar berhasil diamankan.