Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Rapat Paripurna DPRD, APBD Batam 2025 Diusulkan Rp 3,9 Triliun

2024-07-13 15:24:01

BATAMTODAY.COM, Batam - Rapat paripurna DPRD Batam pada Jumat (12/07/2024) siang, selain mengesahkan APBD Perubahan 2024 juga menerima usulan APBD tahun anggaran 2025.

Usulan anggaran tahun depan itu disampaikan Wali Kota Batam diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Jefridin Hamid.

Ditangkap Polisi, Ibu Pembuang Bayi di Jalan Pramuka Tarempa Ternyata Masih Berusia 16 Tahun

2024-07-13 15:04:01

BATAMTODAY.COM, Anambas - Satrekrim Polres Kepulauan Anambas akhirnya berhasil mengungkap kasus pembuangan bayi di Jalan Pramuka, Tarempa, Kecamatan Siantan, Kabupaten Kepulauan Anambas.

Pelaku berinisial D (16) berhasil ditangkap di salah satu penginapan tak jauh dari lokasi bayi tersebut dibuang pada Jumat (12/7/2024) malam.

Libatkan Masyakarat Awasi Pilkada, Bawaslu Karimun Gelar P2P di Hotel Aston

2024-07-13 14:44:02

BATAMTODAY.COM, Karimun - Bawaslu Karimun menggelar Pendidikan Pengawasan Partisipatif (P2P) di Hotel Aston, selama tiga hari, Jumat - Minggu (12-14/7/2024).

P2P ini diikuti 100-an peserta yang terdiri dari berbagai komponen masyarakat Kabupaten Karimun.

Manfaatkan Komputasi Awan dan AI, Wamenkominfo Dorong Pendekatan 3P

2024-07-13 14:24:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Lanskap teknologi kecerdasan artifisial atau Artificial Intelligence (AI) makin berkembang pesat. Pada saat yang sama, promosi, perlindungan hak asasi manusia dan kelestarian lingkungan menjadi perhatian global dengan kehadiran instrumen mengenai etika pemanfaatan teknologi terbaru itu.

Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika, Nezar Patria, menyatakan penerapan tata kelola dengan pendekatan Policy, Platform dan People atau 3P diperlukan untuk memastikan penerapan AI secara etis dan bertanggung jawab.