Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

King Faisal Specialist Hospital Luncurkan Layanan Patologi Virtual Canggih di Madinah

2024-11-21 16:24:18

BATAMTODAY.COM, Jakarta - King Faisal Specialist Hospital & Research Centre (KFSHRC) meluncurkan Layanan Patologi Virtual mutakhir di cabang Madinah, menciptakan terobosan baru dalam diagnostik anatomi melalui teknologi digital tingkat lanjut.

Inovasi ini menjanjikan perubahan besar di bidang kesehatan dengan mempercepat proses diagnostik, meningkatkan akurasi, dan memperluas akses layanan.

Glance Luncurkan Laporan Tren Layar Kunci 2024, Fenomena Digital di Indonesia

2024-11-21 16:04:07

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Glance, platform layar kunci pintar terkemuka, merilis Glance Smart Lock Screen Trends Report Indonesia 2024. Laporan ini menyoroti kebiasaan 'melirik' atau glancing sebagai bagian dari perilaku digital masyarakat Indonesia, pasar smartphone terbesar keempat dunia.

Dengan data dari Januari hingga September 2024, laporan tersebut mengungkap lebih dari 30 juta pengguna Indonesia telah berinteraksi dengan Glance, mencatat lebih dari 117 miliar lirikan (glances) dan 2 miliar ketukan (taps).

BRK Syariah Gelar Talkshow Solusi Keuangan Syariah untuk Permudah Persiapan Haji

2024-11-21 15:44:15

BATAMTODAY.COM, Batam - Bank Riau Kepri (BRK) Syariah mengadakan talkshow bertajuk 'Wujudkan Layanan Haji dengan Solusi Keuangan Syariah' pada Kamis (21/11/2024) di Ballroom Nagoya Hill Hotel, Batam.

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan kemudahan kepada masyarakat dalam merencanakan ibadah haji melalui layanan perbankan berbasis syariah.

Satpolairud Polres Karimun Bagikan Life Jacket dan Sosialisasikan Keselamatan Berlayar

2024-11-21 15:24:05

BATAMTODAY.COM, Karimun - Dalam upaya meningkatkan keselamatan dan keamanan pelayaran, Satuan Polisi Air dan Udara (Satpolairud) Polres Karimun melaksanakan sosialisasi keselamatan berlayar sekaligus membagikan jaket pelampung (life jacket) kepada nelayan di Kelurahan Teluk Uma, Kecamatan Tebing, Kamis (21/11/2024).

Kegiatan yang digelar di pangkalan nelayan Leho ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya keselamatan, terutama di tengah kondisi cuaca ekstrem yang sedang melanda wilayah perairan.