Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

DPRD Minta BP Batam Berikan Solusi Terbaik Terkait Sengketa UWT Warga Bengkong Kolam dengan Koperasi

2023-11-20 15:48:44

BATAMTODAY.COM, Batam - DPRD Batam menggelar rapat dengar pendapat umum terkait sengketa pembayaran uang wajib tahunan (UTW) BP Batam antara warga Bengkong Kolam, Kecamatan Bengkong, dengan Koperasi Bhineka Jaya, Senin (20/11/2023).

RDP ini dipimpin langsung Ketua DRD Nuryanto, dihadiri Ketua Komisi I Lik Khai dan sejumlah Anggota DPRD, serta warga Bengkong Kolam, pihak koperasi dan juga pihak BP Batam.

Sales Mission Ekonomi Kreatif di Bulgaria Berhasil Catatkan Transaksi 5,6 Juta Dolar AS

2023-11-20 15:32:10

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf/Baparekraf) menyelenggarakan sales mission di Bulgaria pada 6 hingga 8 November 2023 dengan memfasilitasi sejumlah industri ekonomi kreatif dan berhasil membukukan transaksi senilai 5,6 juta dolar AS atau setara Rp 87,6 miliar.

Enam Atlet Ski Air dan Wakebord Batam Lolos ke PON Aceh-Sumut 2024

2023-11-20 15:16:04

BATAMTODAY.COM, Batam - Enam Atlet Ski Air dan Wakebord Kota Batam lolos ke Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumut 2024 mendatang.

Hal ini disampaikan Ketua Persatuan Ski Air dan Wakeboard Indonesia (PSAWI) Kota Batam, Ardiwinata saat menghadiri pemberian penghargaan kepada olahragawan (atlet), Pembina olahragawan (pelatih dan manajer) yang berprestasi yang telah memajukan olahraga Kota Batam, di Hotel Swisbell, Minggu (19/11/2023).

2023 Jadi Tahun Terpanas, BMKG: Waspada Krisis Pangan

2023-11-20 15:00:01

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati menyebut cuaca panas yang dialami Indonesia, juga menyerang banyak tempat di seluruh belahan dunia.