BATAMTODAY.COM, Batam - Warga Perumahan Citra Pandawa Asri, Kelurahan Buliang, Kecamatan Batuaji, mempertanyakan kejelasan terhadap enam warga yang sudah ditetapkan sebagai tersangka oleh pihak Kepolisian Resor Barelang, terkait tewasnya pelaku percobaan pencurian RF (17) dan Ri (17) yang tewas diamuk massa, Senin (19/12/2016) lalu.
BATAMTODAY.COM, Batam - Puluhan warga Sijantung, Kecamatan Galang, Kota Batam, melakukan aksi demo meminta proyek pembangunan bendungan Sei Gong di Sijantung dihentikan, Kamis (22/12/2016) siang. Warga meminta proyek pekerjaan dihentikan sampai ganti rugi lahan milik warga dibayarkan.
BATAMTODAY.COM, Batam - Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Barelang, masih menyelidiki siapa pemilik mobil tak bertuan yang ditemukan menabrak pembatas jalan di Simpang Jam, Rabu (21/12/2016) kemarin.
BATAMTODAY.COM, Batam - Gubernur Kepri, Nurdin Basirun, mengajak masyarakat Kepri mempererat silaturahmi antar sesama. Termasuk antar tetangga terdekat. Silaturahmi yang dibangun, diyakini akan membuat Kepri makin nyaman.
BATAMTODAY.COM, Batam - Kapolda Kepri Irjen Pol Sam Budigusdian menyampaikan, bahwa saat ini perkembangan dunia global masih diwarnai dengan beberapa aksi teror yang berlangsung di beberapa tempat.