Hingga Maret, Serapan Fisik APBD Kepri 2019 Hanya 3,23 Persen

01-03-2019 | 16:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Hingga Maret 2019, progres serapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Kepri belum optimal. Hal itu terbukti dari masih banyaknya proyek pembangunan fisik dan keuangan pada dua bulan terakhir yang masih kurang memuaskan.

PN Tipikor Tanjungpinang Terima Berkas Perkara Dugaan Korupsi PDAM Tirta Karimun

01-03-2019 | 12:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pengadilan Negeri Tindak Pidana Korupsi (PN Tipikor) menerima limpahan bekas kasus dugaan korupsi dana operasional di PDAM Tirta Karimun Cabang Tanjungpinang Batu dengan kerugian negara sebesar Rp348 juta.

Sebanyak 150 Prajurit Lanud RHF Ikuti Penyuluhan DBD

01-03-2019 | 11:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 150 prajurit dan PNS jajaran Lanud Raja Haji Fisabilillah mengikuti penyuluhan Demam Berdarah Dengue (DBD), bertempat di Gedung Dirgantara Lanud Raja Haji Fisabilillah, Rabu (27/2/2019).

Pencinta Musik di Tanjungpinang Bakal Gelar Pertunjukan Musik dan Seni

01-03-2019 | 10:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pencinta musik di Tanjungpinang akan menggelar pertunjukan musik dan seni sempena peringatan Hari Musik Nasional di halaman kantor RRI, Jalam Ahmad Yani, Sabtu (9/3/2019) mendatang.

Basaruddin Idris Terpilih Jadi Ketua PSTI Kepri Periode 2019-2023

01-03-2019 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Basaruddin Idris terpilih sebagai Ketua Persatuan Sepaktkraw Indonesia (PSTI) Kepulauan Riau periode 2019-2023 dalam Musyawarah Provinsi (Musprov) di Hotel Comfort Tanjungpinang, Kamis (28/2/2019).