'Jangan Mudah Menyerah dan Gengsi, Kerja Keras Pasti Ada Hasilnya'

04-02-2016 | 16:08 WIB

SEBAGAI pekerja keras, almarhum Sekda Kepri, Drs Robert Iwan Loriaux MM juga meninggalkan banyak kisah dan nasehat, khususnya bagi seluruh PNS Pemprov Kepri. Berikut nukilan dan penuturan singkat Kasubbag Humas Prov Kepri, Julkifli atas dedikasi dan nasihat Robert Iwan Lourioux kepada wartawan BATAMTODAY.COM, Charles Sitompul.

Kedatangan Jenazah Sekda Kepri Disambut Isak Tangis Keluarga dan Kerabat

04-02-2016 | 15:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - ‎Kedatangan jenazah Sekda Kepri Robert Iwan Loriaux di rumah duka, Jalan Ciku Nomor 2 RT 01/RW VII, Kelurahan Kampung Baru, Tanjungpinang, disambut haru dan isak tangis sejumlah keluarga dan kerabat, Kamis (4/2/2016).

Kenangan Anggota DPRD Kepri Bersama Robert

04-02-2016 | 15:19 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpiang - Meninggalnya Sekretaris Daerah Provinsi (Sekda) Provinsi Kepri, Robert Iwan Loriaux di RS Awal Bros (RSAB) Batam, Kamis (4/2/2016) sekitar pukul 10.40 akibat serangan jantung, meninggalkan duka yang mendalam, khususnya dari anggota DPRD Provinsi Kepulauan Riau.

Kisah Singkat Perjalanan Penyakit Sekda Kepri

04-02-2016 | 13:05 WIB

BATAMTODAy.COM, Tanjungpinang - Kesehatan Sekretaris Daerah (Sekda) Prov Kepri, Drs H Robert Iwan Loriaux MM  terganggu. Dia akhirnya dilarikan ke Rumah Sakit Umum Provinsi (RSUP) Kepri di Tanjungpinang, Rabu (3/3/2016) pagi.

Pj Gubernur Kepri Jemput Jenazah Sekda dari RS Awal Bros Batam

04-02-2016 | 11:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Meninggalnya Sekretaris Daerah Provinsi (Sekda) Provinsi Kepri, Robert Iwan Loriaux di RS Awal Bros (RSAB) Batam, Kamis (4/2/2016) sekitar pukul 10.40 WIB, akibat serangan jantung, meninggalkan duka yang mendalam, khususnya pegawai di Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepri.