Kalau Kooperatif, Kemungkinan Sekda Anambas tidak Ditahan

07-04-2016 | 21:01 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kejaksaan Tinggi Kepri hingga saat ini belum juga melakukan penahanan terhadap Sekda Anambas Raja Tjelak Nur Djalal (RTND), yang telah ditetapkan sebagai tersangka korupsi pengadaan Mess Pemda dan Mahasiswa Anambas tahun 2010 senilai Rp4,2 miliar.


Penyidik Polda Kepri Tak Kunjung Limpahkan Tersangka dan BB Pulau Bokor ke Kejaksaan

07-04-2016 | 20:34 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kendati telah berjalan satu tahun penyidikan dan penetapan Ahmad Mahbub alias Abob dan keponakanya, A Fuan, sebagai tersangka dalam kasus pengrusakan lingkungan reklamasi Pulau Bokor, namun hingga saat ini penyidik Direskrimsus Polda Kepri tak kunjung melimpahkan berkas perkara dan tersangka serta barang bukti kejahatan lingkungan ini ke kejaksaan untuk disidangkan di pengadilan.


Dua Pegawai Pemko Tanjungpinang Positif Gunakan Narkoba

07-04-2016 | 19:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Kota Tanjungpinang, khususnya Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kota dan Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) melakukan Tes Urin yang dilaksanakan oleh Badan Nasional Narkotika ‎(BNN) Tanjungpinang, Selasa(5/4/2016) lalu.

Lis Bersama Satpol PP Tanjungpinang Bongkar Bangunan Liar di Plantar KUD

07-04-2016 | 18:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Walikota Tanjungpinang Lis Darmansyah bersama Satuan Pamong Praja (Satpol PP) membongkar bangunan liar yang ada di Plantar KUD

Tim WFQR Lantamal IV Tanjungpinang Bekuk Perompak Kapal SV Posh Viking

07-04-2016 | 16:25 WIB

BATAMTODAY.COM - Tim Western Fleet Quick Response (WFQR) Lantamal IV Tanjungpinang berhasil membekuk pelaku tindak kejahatan pencurian dengan kekerasan terhadap kapal asing SV Posh Viking yang berlayar dari Australia menuju Singapura, Rabu (6/4/2016).