Dibuka Gubernur Ansar, Camat dan Lurah se-Kota Batam Tak Hadiri Rakor

11-07-2023 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad membuka kegiatan Rapat Koordinasi Camat dan Lurah se-Provinsi Kepulauan Riau di Aula Wan Seri Beni, Tanjungpinang, Selasa (11/7/2023).

Rakor tersebut dilaksanakan dalam upaya memperkuat peran dan kualitas Camat dan Lurah yang menjadi perpanjangan tangan Gubernur sebagai wakil pemerintah pusat di daerah.

Pemko Tanjungpinang Beri Penghargaan kepada 104 Pensiunan PNS

11-07-2023 | 19:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Tanjungpinang, menggelar kegiatan penyerahan piagam penghargaan bagi pensiunan dan pegawai Batas Usia Penisun (BUP) tahun 2023 yang ada dilingkungan Pemko Tanjungpinang, Selasa (11/7/2023).

Puslitbang Polri Lakukan Penelitian Indeks Pembangunan Kesehatan di Polresta Tanjungpinang

11-07-2023 | 16:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pusat Penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Polri melaksanakan penelitian mengenai Indeks Pembangunan Kesehatan Polri di Polresta Tanjungpinang. Acara ini berlangsung di Rupatama Wicaksana Laghawa Mapolresta Tanjungpinang, Selasa (11/7/2023) pukul 09.40 Wib.

Motivasi Murid SMKN 1 Tanjungpinang, Ansar: Tak Ada Kesuksesan Tanpa Kerja Keras dan Doa Orangtua

11-07-2023 | 12:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Hujan deras yang mengguyur Kota Tanjungpinang tidak menyurutkan semangat Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad untuk bersilaturahmi dan memberikan semangat serta motivasi kepala peserta didik di SMKN 1 Tanjungpinang, Selasa (11/7/2023).

Di hadapan siswa dan siswi serta majlis guru SMKN 1 Tanjungpinang, Gubernur Ansar berujar, pelajar adalah menjadi penentu masa depan Kepri dan bangsa di masa yang akan datang.

Upacara HUT RI ke-78 Tingkat Provinsi Kepri Digelar di Natuna

10-07-2023 | 19:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sekretaris Daerah Provinsi Kepri, Adi Prihantara, memimpin Rapat Persiapan lanjutan Panitia Peringatan HUT ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia Tingkat Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2023 di Ruang Rapat Sekda, Lantai III, Kantor Gubernur Kepri, Dompak, pada Senin (10/7/2023).