Tiga Terdakwa Perdagangan Manusia ke Malaysia Dihukum 3 Tahun Penjara

22-03-2017 | 17:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tiga terdakwa yang memperdagangkan manusia (human trafficking) ke Malaysia, Rustan Efendi, Ardi dan Satriawan, masing-masing divonis 3 tahun penjara. 

DPRD Kepri Sebut BP Batam Tak Berhak Pungut Jasa Tambat dan Lego Jangkar Kapal

22-03-2017 | 17:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - DPRD Kepri menyatakan sektor pemungutan jasa tambat dan lego jangkar kapal serta airport text, akan diupayakan sebagai peluang pendapatan PAD Provinsi Kepri.Hal itu ditandai dengan pengajuaan revisi dan perubahaan Ranperda Pajak dan dan Retribusi yang diajukan Pemerintah Provinsi ke DPRD Kepri.

Berikan Sumbangsih Besar dalam MTQ, Syahrul Apresiasi TPA dan TPQ di Tanjungpinang

22-03-2017 | 16:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Ketua Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran Tanjungpinang, Syahrul, mengatakan bahwa Taman Pendidikan Alquran (TPA) di Kota Tanjungpinang, saat ini memberikan sumbangsih terbesar dalam melahirkan generasi Qurani. Bahkan, sebagian besar peserta Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) di Kota Tanjungpinang berasal dari binaan TPA.

Teken MoU dengan Kejari, Pemko Tanjungpinang Sosialisasikan Perda ke RT dan RW

22-03-2017 | 16:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Kota Tanjungpinang melakukan Sosialisasi Produk Hukum Daerah kepada RT dan RW se-Kota Tanjungpinang, Rabu (22/3/2017) pagi di Aula Bulang Linggi, Dinas Perpustakaan dan Arsip Kota Tanjungpinang.

DK FTZ Segera Evaluasi Kuota Rokok KKB di Kepri

22-03-2017 | 16:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Gubernur Kepri Nurdin Basirun, yang juga Ketua Dewan Kawasan (DK) Free Trade Zone (FTZ) Bintan, Tanjungpinang, dan Karimun, mengatakan, segera mengevaluasi pengeluaran kuota rokok khusus kawasan bebas (KKB) di Karimun, Bintan dan Tanjungpinang.