Dana Desa Wilayah Kepri Turun Rp6 Miliar di 2018

05-12-2017 | 12:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Jumlah penerimaan Dana Desa untuk wilayah Provinsi Kepulauan Riau pada tahun 2018 menurun. Penurunan tersebut sampai pada angka Rp6,6 miliar.

Kapolda Bakal Tindak Lanjuti Kasus Pengahalangan Wartawan di PN Tanjungpinang

05-12-2017 | 11:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kapolda Kepri Irjen Pol Didid Widjanardi menyampaikan akan menindak lanjuti proses hukum kasus penghalangan wartawan di Tanjungpinang, yang mengendap hampir dua tahun.

Cerita Destinasi Hutan Wisata, Nurdin Lupa Telah Keluarkan Izin Pembabatan Hutan di Jemaja

05-12-2017 | 11:27 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Gubernur Nurdin Basirun mengatkan Kepri sangat cocok untuk wisata alam, di samping wisata bahari yang menjadi andalan. Meski memiliki lautan yang luas, namun Kepri punya beberapa hutan yang masih asri belum tersentuh oleh aktivitas kegiatan manusia.

Kapolda Kepri Sambangi Mapolres Tanjungpinang

05-12-2017 | 10:02 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang - Kapolda Kepri, Irjen Pol Didit Widjanardi, menyambangi Polres Tanjungpinang, usai bersilaturahmi ke seluruh jajaran instansi Pemerintahan Provinsi Kepri, Senin (4/12/2017) malam.

APBD Tanjungpinang 2018 Kecil, Lis Pangkas Banyak Kegiatan

05-12-2017 | 09:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tanjungpinang, Kamis (30/11/2017), mengesahkan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) menjadi Perda Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2018 sebesar Rp817 miliar.