Besok, KPU Kepri Gelar Bimtek Pengisian SIPPP Pendaftaran Calon Anggota DPD RI

11-04-2018 | 12:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kepri akan menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) cara mengoperasikan dan pengisian data dukungan pendaftaran calon anggota DPD RI pada Pemilu 2019 melalui Sistim Informasi Perseorangan Peserta Pemilu (SIPPP). Bimtek itu direncakan berlangsung besok, Kamis (12/4/2018) di Tanjungpinang.

Dinkesdalduk dan KB Tanjungpinang dan RSUD Ahmad Tabib Adakan Pelayanan KB MOW

11-04-2018 | 08:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kota Tanjungpinang mengadakan pelayanan program Keluarga Berencana (KB) Medis Operasi Wanita (MOW) bagi akseptor keluarga berencana di Kota Tanjungpinang.

Pj Wali Kota Tanjungpinang Tak Tahu SWRO Sudah Ada Perwako

10-04-2018 | 19:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Kota Tanjungpinang belum lama ini melakukan soft opening Sea Water Reverse Osmosis (SWRO) di Jalan Batu Hitam, Tanjungpinang, Selasa (3/4/2018).

Terbukti Korupsi Dana JKN di Puskesmas Moro, Dua Terdakwa Ini Divonis 2,5 dan 3 Tahun Penjara

10-04-2018 | 19:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dua terdakwa korupsi Rp608 juta dana jasa pelayanan kesehatan dan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) 2015-2016 di Puskesmas Moro, Tanjung Balai Karimun, dr Ridwan dan Ade Agus, divonis 3 tahun dan 2,5 tahun penjara.

Serapan APBN di Kepri Triwulan I di Bawah Target Nasional

10-04-2018 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Serapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) di Provinsi Kepulauan Riau triwulan I 2018 masih belum memenuhi target nasional. Hanya terserap sebesar 11 persen. Angka tersebut tentunya mengalami perlambatan dari target nasional sebesar 15 persen.