Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Mulai Januari, Singapura Buka Jalur Perjalanan Bernilai Ekonomi Tinggi

15-12-2020 | 12:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah Singapura mulai Januari akan membuka suatu jalur baru perjalanan terpisah untuk sejumlah bisnis, pejabat, dan pelancong bernilai ekonomi tinggi dari semua negara, kata pemerintah Singapura pada Selasa (15/12/2020).

Langkah itu adalah sebagai bagian dari upaya untuk menghidupkan kembali sektor bisnis perjalanan dan perhotelan Singapura.

Kapal Tanker Minyak Berbendera Singapura Dihantam 'Sumber Eksternal'

14-12-2020 | 15:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Singapura - Sebuah ledakan dan kebakaran terjadi di pelabuhan Jeddah, Arab Saudi pada Senin (14/12/2020).

Ledakan itu berasal dari sebuah kapal tanker minyak berbendera Singapura, BW Rhine yang menurut laporan dihantam oleh "sumber eksternal" tidak dikenal.

Masa Karantina Covid-19 di Malaysia Dikurangi Jadi 10 Hari

14-12-2020 | 11:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Kuala Lumpur - Kementerian Kesehatan Malaysia (KKM) mengumumkan mengurangi masa karantina wajib COVID-19 bagi mereka yang pulang dari luar negeri dan kontak rapat kasus positif dari 14 hari menjadi hanya 10 hari mulai Senin (14/12/2020).

"Ini selaras dengan situasi COVID-19 saat ini di Malaysia dan laporan klinis terkini dari seluruh dunia. Hingga kini beberapa buah negara telah mengkaji kembali waktu karantina wajib di negara masing-masing," ujar Direktur Jenderal Kesehatan KKM Dr Noor Hisham Abdullah di Putrajaya, Minggu (13/12/2020).

Sultan Johor Minta Masjid dengan Kasus Covid Diidentifikasi

28-11-2020 | 14:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Johor Bahru - Sultan Johor di Malaysia meminta semua kadi (hakim yang mengadili perkara yang bersangkut-paut dengan agama Islam) di distrik di negara bagian Johor agar menunjukkan kepada dinas kesehatan distrik masing-masing untuk mengidentifikasi masjid dan surau di desa atau wilayah pemukiman yang mencatat dugaan kasus Covid-19.

Mufti Johor Datuk Yahya Ahmad mengatakan, keputusan itu dikeluarkan oleh Sultan Johor, Sultan Ibrahim Almarhum Sultan Iskandar, menyusul beberapa kasus positif Covid-19 yang melibatkan para imam, bilal (muazin), anggota komite atau jamaah di beberapa masjid dan surau di negara bagian tersebut.

Kemenlu Kecam Keras Berulangnya Kasus Penyiksaan TKI di Malaysia

28-11-2020 | 11:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Luar Negeri RI memanggil Duta Besar Malaysia untuk Indonesia Datuk Zainal Abidin Bakar untuk menyampaikan kecaman keras atas berulangnya kasus penyiksaan pekerja migran Indonesia atau PMI/TKI di negeri jiran itu.

"Kemlu telah memanggil Duta Besar Malaysia untuk Indonesia pada tanggal 27 November 2020," dikutip dari pernyataan resmi Kemenlu, Jumat (27/11/2020).

Ini Tanggapan Kemenlu Singapura atas Pengakuan Sugiyem Soal Penyiksaan Dirinya

19-11-2020 | 14:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Singapura - Pada tanggal 28 Oktober 2020, Pusat Pekerja Rumah Tangga (CDE) di Singapura melaporkan pernyataan Sugiyem Binti Samad Radiyah atas terjadinya penyiksaan terhadap dirinya kepada Kementerian Ketenagakerjaan (MOM) Singapura.

MOM kemudian segera menindaklanjuti kasus ini. Kepolisian Singapura (SPF) juga melakukan penyelidikan terhadap kasus Ibu Sugiyem ini segera setelah CDE memberikan laporan kepada SPF pada tanggal 30 Oktober 2020.

KJRI Kuching Bantu Seorang WNI Lepas dari Hukuman Mati di Malaysia

30-10-2020 | 19:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Kuching - Seorang WNI dari Bima, NTT akhirnya dibebaskan dari hukuman mati di Malaysia dan pulang ke Indonesia pada Senin (26/10/2020) lalu.

WNI tersebut merupakan tahanan hukuman mati karena kasus pembunuhan pada tahun 2010, dan menderita sakit kejiwaan hingga harus menjadi tahanan di Hospital Sentosa sampai masa pembebasannya.

Keuskupan Agung Singapura Tanggapi Seruan Paus Fransiskus yang Legalkan LGBT

23-10-2020 | 14:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Singapura - Keuskupan Agung Roma di Singapura ikut angkat bicara terkait komentar yang dibuat oleh Paus Fransiskus dalam sebuah film dokumenter yang menyuarakan dukungan untuk hubungan sesama jenis.

Mereka mengatakan bahwa pernyataan Paus itu tidak dianggap atau diterima sebagai ajaran resmi kepausan. Kantor Komunikasi Uskup Agung Gereja Katolik mengaku pihaknya belum menerima pernyataan resmi atau komunikasi dari Vatikan mengenai pernyataan Paus tersebut.