Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Polresta Barelang Gelar Apel Pasukan, Pastikan Pengamanan Pilkada 2024 Berjalan Kondusif

25-11-2024 | 10:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Dalam persiapan menghadapi Pilkada serentak yang akan digelar pada 27 November 2024, Polresta Barelang menggelar apel pergeseran pasukan di Lapangan Apel Polresta Barelang, Senin (25/11/2024).

Acara ini dihadiri oleh sejumlah pejabat, termasuk Kapolresta Barelang, Kombes Pol H Ompusunggu, Dir Intelkam Polda Kepri, serta personel gabungan dari Polresta Barelang dan Polda Kepri.

Kapolres Karimun Pimpin Apel Gabungan TNI-POLRI Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024

24-11-2024 | 21:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun-Kapolres Karimun AKBP Robby Topan Manusiwa mepimpin Apel gabungan TNI-Polri dalam rangka pengamanan TPS Pilkada Serentak di Karimun dengan nama Operasi Mantap Praja Seligi 2024.

Masa Kampanye Berakhir, KPU Karimun Bersihkan APK

24-11-2024 | 19:33 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Karimun bersama tim gabungan mulai melakukan pembersihan Alat Peraga Kampanye (APK) pasangan calon bupati dan wakil bupati Karimun serta pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Provinsi Kepulauan Riau (Kepri).

Jelang Hari Pencoblosan, Polsek Batam Kota Turut Kawal Penertiban APK

24-11-2024 | 15:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam-Menjelang masa tenang pada momen Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Batam, Jajaran Polsek Batam Kota, Kota Batam turut serta mengawal dan memberikan pengamanan kepada tim penyelenggara pemilu, Satpol PP dan instansi terkait lainya.

Masuk Masa Tenang, Bawaslu Batam Ingatkan Tak Ada Lagi Kampanye, termasuk Pemberitaan di Media

24-11-2024 | 11:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Masa kampanye untuk pesta demokrasi pada pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kora Batam dan Provinsi Kepri telah berakhir pada 23 November 2024 pukul 00.00 WIB.

Masa Tenang Dimulai Hari Ini, Ketahui Hal-hal yang Dilarang Selama Masa Tenang

24-11-2024 | 10:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Masa tenang pelaksanaan Pilkada Selesai 2024 dimulai hari ini, Minggu (24/11/2024). Masa tenang berlangsung selama tiga hari sebagaimana diatur dalam Peraturan KPU nomor 13 tahun 2024.

Kemendagri Komitmen Tingkatkan Partisipasi Pemilih pada Pilkada Serentak 2024

24-11-2024 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menegaskan komitmen Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dalam meningkatkan partisipasi pemilih pada Pilkada Serentak 2024.

Pasangan Rudi-Rafiq Raih Dukungan Solid dari Keluarga Besar Karimun di Batam

23-11-2024 | 22:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kepulauan Riau (Kepri), Muhammad Rudi - Aunur Rafiq, mendapat dukungan penuh dari keluarga besar masyarakat Kabupaten Karimun yang berdomisili di Kota Batam.