Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kemendagri Komitmen Tingkatkan Partisipasi Pemilih pada Pilkada Serentak 2024

24-11-2024 | 10:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menegaskan komitmen Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dalam meningkatkan partisipasi pemilih pada Pilkada Serentak 2024.

Pasangan Rudi-Rafiq Raih Dukungan Solid dari Keluarga Besar Karimun di Batam

23-11-2024 | 22:22 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kepulauan Riau (Kepri), Muhammad Rudi - Aunur Rafiq, mendapat dukungan penuh dari keluarga besar masyarakat Kabupaten Karimun yang berdomisili di Kota Batam.

Pasangan SAYANG dan ASLI Guncang Batam, Ajak Puluhan Ribu Warga Bersatu Makmurkan Kepri

23-11-2024 | 21:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kepulauan Riau (Kepri), Ansar Ahmad-Nyanyang Haris Pratamura atau SAYANG sukses menggelar kampanye akbar di Ocarina, Batam Center, Sabtu (23/11/2024). Puluhan ribu warga Batam hadir meramaikan acara bertajuk 'Konser Rakyat Batam Maju', yang turut dimeriahkan oleh penampilan artis ibu kota.

Belasan Ribu Masyarakat Batam Tumpah Ruah Ikuti Kampanye Akbar ASLI dan SAYANG di Ocarina

23-11-2024 | 19:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Belasan ribu masyarakat Batam tumpah ruah menghadiri kampanye akbar calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Batam Amsakar Achmad-Li Claudia Chandra (ASLI) dan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Kepri Ansar Ahmad-Nyanyang Haris Pratamura (SAYANG) di kawasan wisata Ocarina Batam, Sabtu (23/11/2024).

Gelar Fun Walk, KPU Karimun Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih di Pilkada 2024

23-11-2024 | 17:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Karimun menggelar kegiatan Fun Walk di Coastal Area Tanjungbalai Karimun, Sabtu (23/11/2024).

Dukungan Pedagang Kaki Lima Tepi Laut Menguat untuk Pasangan Rahma-Rizha

23-11-2024 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dukungan kepada Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tanjungpinang, Rahma-Rizha semakin menguat di kalangan para pedagang kaki lima yang berjualan di tepi laut.

Bawaslu Karimun Gelar Pelatihan Saksi Pilkada Serentak 2024

23-11-2024 | 16:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) memberi pelatihan terhadap saksi pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Karimun serta pemilihan gubernur dan wakil gubernur Provinsi Kepulauan Riau di Hotel Aston Karimun, Sabtu (23/11/2024).

Sambutan Spektakuler! Ratusan Perahu Nelayan Pulau Terong Sambut Ansar-Nyanyang

23-11-2024 | 14:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Di hari terakhir masa kampanye, pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kepulauan Riau nomor urut 01, Ansar Ahmad dan Nyanyang Haris Pratamura, mendapat sambutan luar biasa dari warga Pulau Terong, Batam.

Antusiasme warga tergambar jelas dengan ratusan perahu nelayan yang mengiringi kapal mereka hingga dermaga.