Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Warga yang Belum Masuk DPTHP-2 dan BPTb akan Diakomodir dalam DPK

05-01-2019 | 09:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Batam juga akan mendata pemilih yang belum masuk DPTHP-2 dan DPTb untuk masuk dalam kategori Daftar Pemilih Khusus (DPK).

Fahri Hamzah Minta KPU Jangan Lebay Sikapi Hoaks 7 Kontainer Surat Suara

04-01-2019 | 19:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI, Fahri Hamzah meminta kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) tidak perlu berlebihan dalam merespon berita hoaks 7 kontainer berisi surat suara tercoblos. KPU harus santai meresponnya dan tidak boleh nampak meragukan, apalagi mencurigakan.

Tidak Miliki Surat Pindah Pemilih, Lapor KPU

04-01-2019 | 14:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Bagi warga yang tak dapat mengurus surat pindah memilih dari Panitian Pemungutan Suara (PPS) atau KPU kabupaten/kota asal, kini dapat melapor kepada KPU kabupaten/kota tempat tujuan memilih guna mendapatkan formulir A5 dengan menunjukkan KTP-el yang bersangkutan.

LPSDK Parpol Peserta Pemilu 2019 di Karimun, PKS Terbanyak PKB Terkecil

04-01-2019 | 10:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Sebanyak 12 Parpol di Kabupaten Karimun telah menyerahkan Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK) ke Kantor KPU Karimun.

12 Parpol Serahkan LPSDK ke KPU Karimun

04-01-2019 | 10:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Partai Politik peserta Pemilu 2019 di Kabupaten Karimum telah memberikan Laporan Penerimaan Sumbangan Dana Kampanye (LPSDK).

Sandiaga Jenguk Kades yang Dipenjara karena Dukung Dirinya

03-01-2019 | 17:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Mojokerto - Tiba di Mojokerto calon wakil presiden (cawapres) Sandiaga Salahuddin Uno langsung menyambangi Lembaga Permasyarakatan (Lapas) Mojokerto. Kedatangan Sandiaga ke Lapas Mojokerto adalah untuk menjenguk Kepala Desa Sampangagung, Kutorejo, Kabupaten Mojokerto, Suhartono alias Nono yang divonis bersalah karena mendukung Sandiaga.

Fahri Beri Masukan Penting kepada Tim Jokowi-Ma'ruf

02-01-2019 | 17:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI dari Fraksi PKS, Fahri Hamzah memberi masukan kepada Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-Ma'ruf Amin bagaimana cara memenangkan petahana di Pilpres 2019 nanti.

KPU Karimun Lantik 24 Orang Panitia Pemilih Kecamatan

02-01-2019 | 15:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Ketua KPU Kabupaten Karimun, Eko Purwandoko melantik dan mengambil sumpah terhadap 24 orang Panitia Pemilihan Kacamatan (PPK) untuk Pemilu 2019 yang dilaksanakan di sekretariat Among Mitro, Jalan Poros, Kecamatan Meral, Rabu (2/1/2019).