Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Partisipasi Partai Gelora di Pilkada 2020 Sudah Mencapai 177 Daerah

29-09-2020 | 13:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Keberadaan Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia dalam kontestasi Pilkada 2020 semakin diperhitungkan, meski sebagai partai baru dan belum punya kursi di parlemen baik di DPR dan DPRD

Pilkada Sudah di Depan Mata, PKB Minta Presiden Segera Tentukan Sekjen KPU

29-09-2020 | 08:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPP PKB Bidang Pemenangan Pemilu, Jazilul Fawaid turut angkat bicara terkait posisi Sekretaris Jenderal (Sekjen) KPU RI yang sudah lama kosong. Momentum Pilkada 2020 menurutnya, posisi Sekjen di KPU sangat dibutuhkan.

DPR Minta Pemeritah Kaji Ulang Wacana TPS Keliling

27-09-2020 | 10:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin meminta Pemerintah untuk dapat mengkaji kembali wacana tempat pemungutan suara (TPS) secara keliling. Menurutnya sebagian letak geografis di Indonesia tidak memungkinkan untuk melakukan hal tersebut.

Tahapan Kampanye Pilkada di 270 Daerah Dimulai Hari ini

26-09-2020 | 09:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemilihan Umum (KPU) resmi memulai hari pertama tahapan kampanye bagi seluruh pasangan calon kepala daerah yang bertarung di 270 wilayah Pilkada Serentak 2020 pada hari ini, Sabtu (26/9/2020). Tahapan kampanye ini akan berakhir pada Sabtu (5/12/2020) mendatang atau selama 71 hari.

Gelaran kampanye Pilkada tahun ini akan tampak berbeda dengan pilkada tahun-tahun sebelumnya karena dalam kondisi pandemi virus corona (Covid-19). KPU melarang pelbagai bentuk kampanye yang mengundang kerumunan massa dalam jumlah banyak.

Pengundian Nomor Urut Bebas Kerumunan, Penyelenggara Pilkada Serentak 2020 dan Aparat Keamanan Banjir Apresiasi

25-09-2020 | 19:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Proses tahapan pengundian nomor urut pasangan calon (Paslon) yang telah dilakukan di 270 daerah penyelenggara Pilkada Serentak 2020 berjalan lancar dengan menggunakan protokoler kesehatan yang sangat ketat.

Hal ini penting untuk dilakukan dan dipatuhi oleh semua pihak dalam rangka memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

Maju Pilkada Solo, Ini Daftar Harta Kekayaan Gibran Putra Jokowi

25-09-2020 | 11:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan dua pasangan calon yang bakal bertarung dalam perhelatan Pilkada Kota Solo. Mereka adalah Gibran Rakabuming Raka-Teguh Prakosa yang didukung delapan partai politik, dan Bagyo Wahyono-FX Suparjo yang maju dari jalur independen.

Sebagai calon kepala daerah, mereka diwajibkan untuk melaporkan harta kekayaan kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Teruntuk Gibran, berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) yang diakses pada situs elhkpn.kpk.go.id, ia diketahui memiliki harta kekayaan Rp 21 miliar.

Golkar Targetkan Menang 60 Persen di Pilkada 2020

25-09-2020 | 11:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pilkada serentak 2020 ini penting bagi Partai Golkar untuk dapat meraih kemenangan sebesar-besarnya. Hal ini ditegaskan oleh Ketua Umum DPP Golkar dalam pembukaan Rakornis Bapilu PG dan BSNPG tahun 2020 yang dilakukan secara virtual pada Kamis (24/9/2020).

"Partai Golkar adalah partai yang di 270 daerah yang menggelar Pilkada, calonnya lengkap dan kita berharap kemenangan 60% ini bisa dijaga," kata Airlangga yang membuka Rakornis itu dari Pulai Bintan secara virtual.

Hari Ini, KPU Tetapkan Paslon Pilkada 2020 Secara Daring

23-09-2020 | 10:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan menetapkan pasangan calon (paslon) yang akan berkontestasi di Pilkada Serentak 2020 hari ini, Rabu (23/9/2020). Ada 735 bakal pasangan calon di 270 daerah yang telah mendaftarkan diri.

Untuk pilkada kali ini, penetapan paslon dilakukan secara daring lewat situs resmi KPU. Keputusan itu telah disepakati pemerintah dan elite parpol menyusul pelanggaran protokol Covid-19 secara masif di masa pendaftaran.