-->
Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

GAC M8 Raih Resale Value Tertinggi MPV Merek Tiongkok, Tegaskan Posisi di Segmen Premium

16-01-2026 | 16:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - GAC Group kembali menegaskan kiprahnya di segmen kendaraan multi purpose vehicle (MPV) premium melalui GAC M8 yang dinobatkan sebagai MPV merek Tiongkok dengan nilai jual kembali tertinggi.

Predikat tersebut berdasarkan December 2025 China Automobile Retention Rate Report yang dirilis China Automobile Dealers Association bersama JingZhen Valuation.

Honda Exhibition di Panbil Mall 17-18 Januari, Ajak Warga Batam Sambut New Honda Vario 125 'Time to Step Up'

16-01-2026 | 13:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Honda mengajak seluruh masyarakat Batam dan sekitarnya untuk hadir dan merasakan langsung keseruan Honda Exhibition dalam rangka Regional Public Launching New Honda Vario 125 yang akan digelar selama dua hari, 17-18 Januari 2026, di Atrium Panbil Mall. Kegiatan ini menjadi momen spesial Honda untuk memperkenalkan produk terbarunya dengan semangat "Time to Step Up".

Perkenalkan Wajah Baru Kia Carens, Desain Modern dan Kenyamanan Berkendara

15-01-2026 | 17:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Seiring dimulainya babak baru perjalanan Kia di Indonesia, melalui transisi pengelolaan dari PT Kreta Indo Artha ke PT Kia Sales Indonesia, Kia juga memperkenalkan wajah baru Kia Carens, yang dipajang di acara peresmian Kia's Next Chapter di Fairmont Hotel, Jakarta, Rabu (14/1/2025).

Honda Gelar Regional Public Launching New Honda Vario 125 di Batam, Usung Konsep Lifestyle dan Hiburan

15-01-2026 | 14:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Honda kembali menghadirkan ruang interaksi dan hiburan bagi masyarakat Batam melalui kegiatan Regional Public Launching yang akan berlangsung selama dua hari, 17–18 Januari, di Atrium Panbil Mall. Agenda ini menjadi momen istimewa bagi Honda untuk memperkenalkan produk terbarunya, New Honda Vario 125, yang mengusung tagline "Time to Step Up".

New Honda Scoopy Hadirkan Gaya Retro Modern, Dilengkapi Fitur Canggih dan Promo Menarik di Batam

14-01-2026 | 15:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - New Honda Scoopy kembali mempertahankan identitas desain retro yang unik dan ikonik, sekaligus dipadukan dengan beragam fitur modern yang menjadi ciri khasnya.

Skutik bergaya fashionable ini hadir dengan tampilan yang semakin atraktif, serta dirancang untuk menunjang kenyamanan dan keamanan berkendara, khususnya bagi generasi muda yang aktif dan dinamis.

Bangun Ekosistem Otomotif Terintegrasi dan Berkelanjutan, GAC Perkuat Strategi Global 'In Local, For Local'

12-01-2026 | 18:08 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - GAC Group menegaskan komitmen jangka panjangnya dalam membangun ekosistem otomotif terintegrasi melalui strategi global "In Local, For Local", sebuah pendekatan yang menempatkan kebutuhan pasar lokal sebagai inti dari pengembangan bisnis dan ekspansi global perusahaan. Strategi ini menandai fokus GAC untuk tumbuh bersama dan berkontribusi secara berkelanjutan dan bukan sekadar melakukan penetrasi produk di setiap negara tempat GAC hadir, termasuk Indonesia.

Honda School'er Scoopy Kalcer Chapter 1 Hadirkan Ruang Ekspresi dan Edukasi untuk Generasi Muda Batam

12-01-2026 | 08:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Honda kembali menunjukkan komitmennya dalam mendekatkan diri dengan generasi muda melalui gelaran Honda School'er Scoopy Kalcer Chapter 1. Kegiatan ini menjadi ruang bagi para pelajar untuk menyalurkan kreativitas sekaligus mendapatkan edukasi seputar keselamatan berkendara dan dunia otomotif Honda.

Promo New Honda BeAT Street di Kepri, DP Mulai Rp 1,4 Juta Plus Jaket Cari Aman

09-01-2026 | 15:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Honda kembali menghadirkan program penjualan menarik bagi masyarakat Kepulauan Riau yang ingin memiliki sepeda motor bergaya street dengan fitur modern dan aman. Melalui promo khusus New Honda BeAT Street, konsumen di Batam, Tanjungpinang, dan Tanjungbalai Karimun ditawarkan berbagai kemudahan pembelian serta benefit tambahan berupa Jaket Cari Aman dan plat holder sebagai bagian dari kampanye keselamatan berkendara Honda.