Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Ini Empat Faktor Teknis agar Mobil Lebih Irit Bensin

21-07-2017 | 15:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta – Sejago apa pun Anda menerapkan teori menyetir eco driving, tujuan untuk mengirit penggunaan bahan bakar tidak akan maksimal jika tidak ada persiapan. Dalam hal ini, ada beberapa hal yang harus diketahui dan justru menjadi dasar yang tak boleh diremehkan.

Motor Premium dan Big Bike Honda Siap Ramaikan GIIAS 2017

20-07-2017 | 15:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT Astra Honda Motor (AHM) memastikan keikutsertaannya meramaikan ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017. Kehadiran ini diharapkan dapat mendekatkan jajaran motor premium Honda dan big bike Honda kepada pecintanya, sekaligus memberikan kesempatan lebih besar bagi masyarakat dalam memiliki motor premium dan big bike Honda.

Tips Membersihkan dan Menganti Filter Oli Sepeda Motor

20-07-2017 | 13:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Saringan oli merupakan salah satu komponen yang juga mendapat perhatian penting dalam sebuah sepeda motor lantaran memiliki fungsi menghindari gesekan di mesin.

Ini Tips Agar Busa Helm Anda Tidak Menyusut

15-07-2017 | 15:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Seiring waktu dan terkena paparan panas, busa di helm bisa menyusut. Dampaknya, helm yang biasanya ngepas di kepala jadi serasa longgar.

Deteksi Dini Kebocoran pada Sistem Rem

13-07-2017 | 12:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta – Kebanyakan mobil yang beredar sekarang menggunakan sistem pengereman hidrolis yang artinya memanfaatkan cairan rem pada ruang vakum. Nah, masalah umum yang terjadi jika kinerja rem berkurang karena terdapat kebocoran.

Cara Mengecek Kerusakan Sistem Pendingin Mesin Mobil

12-07-2017 | 14:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kendaraan juga membutuhkan perawatan agar performanya tetap prima. Salah satu komponen yang wajib mendapatkan perhatian adalah sistem pendingin mesin. Seiring waktu, ditambah kondisi lingkungan yang cukup ekstrem, pendingin mesin akan mengalami penurunan performa.

Karya Modifikasi All New Honda CBR 250RR Mengaspal di Yogyakarta

11-07-2017 | 12:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Yogyakarta – Proyek modifikasi All New Honda CBR250RR dalam Honda Dream Ride Project berhasil dituntaskan para modifikator berbakat pemenang Honda Modif Contect (HMC) 2016. Puncaknya, hasil karya selama 3 bulan ini mengaspal untuk pertama kalinya menjelajah berbagai destinasi bersejarah dan wisata di Yogyakarta tanggal 9 juli 2017 sampai 10 Juli 2017.

AC Mobil Anda Tiba-tiba Mengorok, Pertanda Kompresor Bermasalah

10-07-2017 | 13:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Seiring waktu kompresor AC mobil akan mengalami penurunan kondisi. Salah satu tanda komponen tersebut mulai mengalami kerusakan adalah munculnya bunyi yang cukup keras seperti orang mengorok ketika dinyalakan. Lantas apa penyebab munculnya suara itu?