Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Raih Emas Olimpiade, Negara Ini Tetapkan Hari Libur

13-08-2016 | 09:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Rio - Pemerintah Fiji menetapkan 22 Agustus sebagai hari libur nasional untuk merayakan keberhasilan tim rugby meraih medali emas Olimpiade 2016 di Rio de Jeneiro Brazil. Medali emas ini merupakan medali pertama dalam sejarah keikutsertaan mereka di arena Olimpiade.

 

Langkah Hendra-Ahsan Kandas di Tangan Jepang

13-08-2016 | 08:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Rio - Pasangan ganda putra bulu tangkis Indonesia, Hendra Setiawan-Mohammad Ahsan, menelan hasil pahit ketika melawan Hiroyuki Endo/Kenichi Hayakawa pada penyisihan grup D di Olimpiade Rio 2016, Jumat (12/8) malam WIB. Pasangan Indonesia memuji dan mengakui keunggulan lawan pada laga kali ini.

 

Perenang Ethiopia Ini Bikin Rio 2016 Heboh

12-08-2016 | 13:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Rio de Janeiro - Robel Kiros Habte, perenang Ethiopia di Olimpiade Rio 2016 menjadi pusat perhatian di Olympic Aquatics Stadium, Rio de Janeiro, sejak awal pekan ini.

Olimpiade Satukan Korea Utara dan Selatan Lewat Selfie Atlet

12-08-2016 | 12:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Brasil - Ada momen langka persahabatan antar Korea yang terekam dalam Olimpiade di Rio de Janeiro ketika atlet-atlet Korea Utara dan Selatan mengambil swafoto bersama.

Kolam Renang Rio Berubah Warna jadi Hijau

12-08-2016 | 11:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Brasil - Pihak penyelenggara Olimpiade Rio mengatakan, kolam lompat indah yang sempat hijau pada pertandingan Selasa 9 Agustus dipastikan akan tetap biru.

Mau Jadi Ketum PSSI, Ini Syaratnya!

12-08-2016 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PSSI (Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia) siap menggelar Kongres Pemilihan Ketua Umum (Ketum) di Makassar pada 17 Oktober mendatang. Tidak hanya Ketum, tapi juga jajaran pengurus untuk periode 2016-2020.

 

Kontingen Karate Kepri Targetkan Dua Emas di PON Jabar

12-08-2016 | 08:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Kontingen tim atlit karate dari Forki Kepri menargetkan dua emas, dua perak dan perunggu pada Pekan Olahraga Nasional (PON) ke ‎ XIX di Jawa Barat. 

 

Owi-Butet Mudah Kalahkah Pasangan Australia

12-08-2016 | 08:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Rio - Pasangan ganda campuran bulu tangkis Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir (Owi-Butet), berhasil menutup hari pertama cabang olahraga bulu tangkis Olimpiade 2016 dengan kesempurnaan bagi Indonesia, Jumat (12/8/2016) dini hari WIB.